Tragis, Pengantin Pria Tembak Mati Pengantin Wanita dan Tamu Undangan, Lalu Bunuh Diri
Pernikahan adalah impian semua orang.Itulah hari yang paling romantis dan indah dalam kehidupan pengantin baru.

BANGKAPOS.COM – Pernikahan adalah impian semua orang.
Itulah hari yang paling romantis dan indah dalam kehidupan pengantin baru.
Biasanya dengan perencanaan matang, hari pernikahan itu akan berlangsung lancar dari awal hingga akhir pesta.
Ternyata, perencanaan pesta pernikahan yang indah bisa pula berakhir dengan tragedi, seperti kisah pernikahan di Rio de Janeiro, Brasil ini.
Baca: Karena Dompet, Pemuda Ini Satukan Cinta Sejati yang Tidak Ketemu Selama 60 Tahun
Baca: 12 Kontestan Indonesian Idol Lolos Babak Spektakuler, 3 tersingkir, Marion Jola Kena Kritik
Dua pasangan muda yang berbahagia menikah, namun berakhir dengan kematian keduanya usai pesta berakhir.
Diceritakan, setelah berkencan selama tiga tahun, Renata Coelho dan Rogerio memutuskan untuk menikah.
Mereka menikah pada 19 Desember 2017 lalu. Karena mendekati Natal, pesta pernikahan mereka mengangkat tema liburan dengan mengundang sekitar 200 tamu.
Pesta pernikahan mereka dilangsungkan di sebuah kondominium yang mewah dan berpemandangan indah.
-
Bos Tekstil Bandung Dimutilasi di Malaysia, Terungkap Fakta Pergi Bisnis Hingga Jasadnya di Sungai
-
Ingat Umur, Impian Syahrini Soal Menikah Berubah, Inces dan Reino Barack Bakal Nikah Tanggal Ini
-
Curiga Dipanggil Tak Menyahut, Suami Pergoki Istrinya Berhubungan Badan dengan Pria Lain di Kamar
-
Teman Makan Teman Berujung Maut - Joni Bunuh Farel Karena Setubuhi Istrinya, Mayatnya Digotong
-
Kasus Pembunuhan Mbah Surip, Polisi Masih Ingin Periksa Satu Saksi Lagi