Tsunami Banten dan Lampung
Ngotot Nyusul Ifan Hingga Minta Peluk, Ini 5 Tingkah Aneh Dylan Sebelum Terseret Tsunami Banten
Ifan Seventeen tak pernah berpikir bahwa tingkah aneh Dylan seakan jadi pertanda sang istri akan menjadi korban tsunami Banten.
BANGKAPOS.COM - Pasca tsunami Banten dan jenazah istrinya dimakamkan, Ifan Seventeen dan orang-orang terdekatnya mengungkap tingkah aneh Dylan Sahara sebelum meninggal terseret tsunami di Banten pada Sabtu (22/12/2018).
Sempat heran, namun Ifan Seventeen tak pernah berpikir tingkah aneh Dylan sebelum tsunami Banten.
Tak hanya Ifan Seventeen, orang-orang terdekat Dylan Sahara pun mengungkap tingkah aneh almarhum.
Tentu saja saat itu tak ada yang menyadari bahwa tingkah aneh Dylan seakan jadi pertanda dia akan menjadi korban tsunami.
Kini Dylan sudah beristirahat di pusarannya.
Baca: Ifan Seventeen Tegar saat Turun ke Liang Lahat Kuburkan Jenazah Dylan Sahara
Grid.ID akan merangkum 5 tingkah aneh Dylan Sahara sebelum menjadi korban tsunami Banten.
1. Dylan Sahara ngotot menyusul Ifan ke Anyer
Sabtu (22/12/2018) dini hari, Dylan berpamitan pada sang Ayah, Supriyanto untuk pergi ke Anyer.
Padahal saat itu Dylan tengah mengikuti acara kampanye cawapres.
Meski sang ayah sudah menahannya untuk menyelesaikan acara kampanye terlebih dahulu, namun Dylan tetap ngotot untuk pergi ke acara gathering PLN di Anyer.
Dylan Sahara
Ifan Seventeen
Seventeen
Band Seventeen
Grup Band Seventeen
Tsunami Banten
Tsunami Anyer
Tsunami Selat Sunda
Tsunami
431 Korban Meninggal Akibat Tsunami, Salurkan Bantuan Anda ke Dompet Kemanusiaan Tribunnews.com |
![]() |
---|
Ifan Seventen Trauma hingga Kesehatannya Menurun Pasca Tsunami Banten |
![]() |
---|
Nelayan Lampung Saksikan Detik-detik Gunung Anak Krakatau Terbelah dan Timbulkan Tsunami |
![]() |
---|
Korban Tsunami Selat Sunda - Istri Herman Seventeen Tuliskan Lirik Lagu 'Tanpa Pesan Terakhir' |
![]() |
---|
Ifan Seventeen Kecewa Pada BMKG yang Sebut Gelombang Tinggi di Banten Bukan Tsunami |
![]() |
---|