MotoGP
Hasil Tes Pramusim, Jadwal Lengkap MotoGP 2019 Qatar dan Catatan Untuk Marquez Hingga Rossi
Tes pramusim ini merupakan persiapan menuju ajang MotoGP 2019 seri perdana Qatar yang akan digelar pada 10 Maret 2019.
BANGKAPOS.COM - Para pebalap MotoGP 2019 telah melakukan tes pramusim MotoGP di Sepang Malaysia.
Tes pramusim ini merupakan persiapan menuju ajang MotoGP 2019 seri perdana Qatar yang akan digelar pada 10 Maret 2019.
Hasil terbaik dari tes pramusim MotoGP Sepang Malaysia tentu menjadi modal untuk melaju di jadwal tes pramusim MotoGP 2019 Qatar.
• Jadwal Liga Inggris Pekan ke-27: Duel Manchester United vs Liverpool, Jalan The Reds Menuju Juara
• Xiaomi Redmi Note 7 dan Mi 9, Beda Kasta tapi Dipersenjatai Kamera 48 Megapiksel
• Miss Indonesia 2019 Princess Mikaela Audry Megonondo, Mahasiswi Cantik yang Kuasai 4 Bahasa
Untuk tes pramusim MotoGP 2019 di Sepang Malaysia ini, ada sejumlah catatan bagi pebalap, tak terkecuali Valentino Rossi
Demikian halnya pebalap yang masih melakukan perbaikan, bakal lebih keras berusaha mempersiapkan jadwal MotoGP Qatar (tes pramusim) yang sebentar lagi digelar.
Nah, seperti apa catatan hasil tes pramusim MotoGP Sepang Malaysia, berikut rangkumannya.
Berikut analisis Editor MotoGP Motorsport.com, Oriol Puigdemont dirangkum Tribunjogja.com dari laman motorsport.com:
1. Tim Yamaha

Yamaha tampaknya sudah menemukan kemajuan langkah menyongsong MotoGP 2019.
Tim mendengarkan rekomendasi dari Valentino Rossi untuk melalukan restrukturisasi.
Link Live Streaming MotoGP Valencia 2020, Jadwal Update Kondisi Alex Marquez dan Hasil Kualifikasi |
![]() |
---|
LIVE STREAMING TV Online MotoGP Eropa di Trans7, Malam Ini Pukul 20.00 WIB |
![]() |
---|
Bakal Tampil Agresif, Marc Marquez Tak Sabar Balapan Kembali di Sirkuit |
![]() |
---|
Suka Karakter Sirkuit, Valentino Rossi Pede Bisa Podium di GP Le Mans |
![]() |
---|
Jadwal Balap MotoGP Catalunya 2020, Maverick Vinales Bertekad Puncaki Klasemen MotoGP 2020 |
![]() |
---|