Berita Bangka Selatan
VIDEO: KPUD Bangka Selatan Distribusikan Logistik ke Wilayah Daratan
KPUD Bangka Selatan, mendistribusikan logistik ke wilayah daratan, Selasa (16/4/2019). Sejak pagi sejumlah petugas kantor Pos Toboali dibantu petugas
BANGKAPOS.COM, BANGKA -- KPUD Bangka Selatan, mendistribusikan logistik ke wilayah daratan, Selasa (16/4/2019). Sejak pagi sejumlah petugas kantor Pos Toboali dibantu petugas KPUD, sibuk mengemas ratusan kotak surat suara.
Pendistribusian logistik ditandai pengibaran bendera oleh ketua KPUD Bangka Selatan Amri di dampingi ketua Bawaslu Sahirin, perwakilan pihak kepolisian dan TNI setempat.
Ketua KPUD Bangka Selatan Amri, mengatakan, hari ini pihaknya kembali melakukan pendistribusian tahap dua untuk wilayah daratan.
Sebelumnya, Minggu (14/4/2019) KPUD Bangka Selatan telah lebihbdulu mendisttibusian logistik untuk wilayah kepulauan seperti Kecamatan Kepulauan Pongok dan Kecamatan Lepar Pongok.
"Hari ini kami penyelenggara kembali melepas logistik tahap dua untuk wilayah kepualaun, dimana sebelumnya tahap satu Minggu kemarin, logistik wilayah kepulauan lebih dulu kami distribusikan mengingat perjalanan dan medan yang ditempuh cukup jauh," ujar Amri, Selasa (16/4/2019). (Bangka Pos/Antoni Ramli)
Perhatian Pemda Dirasa Kurang,Kades Bangka Kota Ingin Desanya Pisah dari Basel, Tokoh Desa Setuju |
![]() |
---|
Pohon Tumbang Tutup Jalur Menuju Kantor Bupati Bangka Selatan, Hanya Kendaraan Kecil Bisa Lewat |
![]() |
---|
Urine Kapolres Bangka Selatan Diperiksa, Provos dan Dokkes Polda Babel Turun TanganĀ |
![]() |
---|
Dua Eskavator Beroperasi di WIUP, PT Timah Ajak Komunikasi Pelaku Tambang |
![]() |
---|
Satu Anggota Batal, Hari Ini 114 Personil Polres Bangka Selatan Disuntik Vaksin Covid-19 |
![]() |
---|