Megabintang Juventus Cristiano Ronaldo Sumbang Rp 21,6 Miliar untuk Warga Palestina
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, memberikan donasi berupa uang sebesar 1,5 juta dolar AS atau sekitar Rp 21,6 miliar.
Megabintang Juventus Cristiano Ronaldo Sumbang Rp 21,6 Miliar untuk Warga Palestina
BANGKAPOS.COM - Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, memberikan donasi berupa uang sebesar 1,5 juta dolar AS atau sekitar Rp 21,6 miliar.
Cristiano Ronaldoo melakukan donasi sebagai bentuk solidaritasnya untuk bangsa Palestina.
Selain itu, Cristiano Ronaldo juga ingin meringankan penderitaan yang dialami oleh bangsa Palestina.
Kabar donasi Cristiano Ronaldo itu mulai tersiar pertama kali setelah adanya pemberitaan dari Telusur.net, jaringan televisi Pan-Amerika yang berbasis di Caracas, Venezuela.
• Wiranto Ingiatkan Tokoh : Kalau Enggak Mau Berurusan dengan Polisi Jangan Ngomong Macam-macam
• Hukum Mimpi Basah di Siang Hari Saat Puasa? Begini Penjelasan Ustadz Abdul Somad
• dr Ani Hasibuan Batal Diperiksa Polisi, Ini 5 Pasal yang Menjerat Dokter Syaraf Itu
Menurut media tersebut, ada sisi lain Ronaldo dalam hubungannya dengan Palestina jarang diungkap oleh media massa.
Ronaldo ternyata sosok pesepak bola yang sangat dekat dengan masyarakat Palestina.
Bahkan, Ronaldo kabarnya pernah terang-terangan menyatakan di hadapan publik bahwa ia menolak mendukung pendudukan Israel di Palestina.
Donasi ini bukan pertama kalinya dilakukan Ronaldo untuk masyatakat di Palestina.
Pada November 2012, Ronaldo melelang Golden Boot miliknya untuk menggalang dana dan disalurkan kepada anak-anak Palestina yang menjadi korban pengeboman di Gaza.
Lionel Messi Raih Ballon d Or 2019, Matthijs de Ligt Pemain Muda Terbaik, Ini Daftar Lengkapnya |
![]() |
---|
DMI dan ACT Bangka Belitung Galang Dana Bantu Perjuangan Rakyat Palestina di Gaza |
![]() |
---|
3. Jam Tangan Cristiano Ronaldo Bertabur Berlian, Buruh di Jakarta Kerja 534 Tahun untuk Membelinya |
|
---|
Cristiano Ronaldo Dibayar Rp 19,7 Miliar Sekali Posting Instagram, Ini Deretan Artis Lain |
![]() |
---|
Juventus Ambil Alih Pimpinan Klasemen Liga Italia Seusai Taklukkan Inter Milan |
![]() |
---|