Gosip Selebritis
Ditanya Pilih Siapa, Robby Purba Pilih Ayu Ting Ting daripada Sophia Latjuba
Kisah hubungan asmara presenter Robby Purba kerap kali menjadi topik yang menarik untuk dibicarakan.
BANGKAPOS.COM - Kisah hubungan asmara presenter Robby Purba kerap kali menjadi topik yang menarik untuk dibicarakan.
Di umurnya yang ternyata sudah hampir menginjak kepala empat, Robby diketahui belum terlihat memiliki hubungan dengan siapapun.
Dikutip Gridhot dari Sosok.ID, memiliki wajah yang rupawan ternyata tetap membuat Robby Purba masih menikmati kesendirian.
Robby sendiri mengaku kalau kejomloannya ini ternyata akibat dirinya sendiri.
Robby Purba memiliki kriteria wajib yang cukup sulit dalam urusan upasangan hidup.
Dikutip Gridhot dari tayangan vlog Melaney Ricardo di Youtube pada Jumat (4/10/2019), Robby menjelaskan tentang kriteriannya tersebut.
Ternyata kriteria yang 'ketat' tersebut diterapkannya agar membahagian ibundanya.
Banyaknya kriteria akhirnya membuat Robby terus-terusan melajang.
Bahkan gara-gara itu Robby sampai digosipkan menyukai sesama jenis.
Meski begitu Robby kerap diisukan memiliki hubungan dengan rekan kerjanya, Ayu Ting Ting.
Banyak publik, terutama para penggemar Ayu Ting Ting berasumsi bahwa presenter tampan ini menjalin hubungan spesial dengan sang biduan.
Terlebih lagi usai aksi Robby Purba yang memberikan kejutan istimewa di ulang tahun Ayu Ting Ting beberapa waktu yang lalu.
Lalu ketika disuruh memilih antara Ayu Ting Ting dan Sophia Latjuba untuk dijadikan sebagai pasangan hidupnya, Robby secara tegas memilih Ayu.
Wanita yang masuk nominasi orang tercantik di dunia itu ternyata dipilih Robby Purba dengan alasan yang unik.
"Bukan karena usia atau fisik, secara personal gue bakal pilih Ayu.