Ramadan 2020
Fenomena Alam Ini Akan Hadir di Malam Lailatul Qadar
Malam Lailatul Qadar adalah malam paling dicari oleh umat muslim ketika datang bulan suci Ramadhan. Kenyataannya, tidak ada seorang pun yang tahu.
Tanda lain datangnya Lailatul Qadar adalah sinar matahari yang bersinar cerah tapi tidak terik.
Ubay bin Ka'ab mengisahkan Nabi pernah bersabda: " Keesokan hari malam Lailatul Qadar matahari terbit hingga tinggi tanpa sinar bak nampan."
3. Udara Terasa Tenang
Dalam Al-Quran, digambarkan bahwa Lailatul Qadar penuh ketenangan.
Suasana malam itu sangat berbeda dengan malam-malam biasanya.
Suasana malam Lailatul Qadar lebih tenang, langit tidak berawan, udara sejuk, tidak panas dan tidak dingin.
"Lailatul Qadar adalah malam yang terang, tidak panas, tidak dingin, tidak ada awan, tidak hujan, tidak ada angin kencang dan tidak ada yang dilempar pada malam itu dengan bintang (lemparan meteor bagi setan)." (HR. at-Thobroni)
4. Bulan Terlihat Separuh
Dalam sebuah riwayat Abu Hurairah pernah berdiskusi dengan Nabi Muhammad SAW tentang Lailatul Qadar.
Rasulullah bersabda: " Siapakah dari kalian yang masih ingat tatkala bulan muncul, yang berukuran separuh nampan."
Doa yang Mustazab Diaminkan Malaikat Menurut Ustaz Syafiq Riza Basalamah |
![]() |
---|
Jelang Hari Raya Idul Fitri, Lapas Kelas II A Tuatunu Pangkalpinang Bagi Sembako ke Panti Asuhan |
![]() |
---|
Niat Bayar Zakat Fitrah Lengkap Untuk Diri Sendiri, Istri, Anak dan Keluarga |
![]() |
---|
Enam Adab Rayakan Idulfitri yang Baik Sesuai Ketentuan Islam, Ini Penjelasan Ustaz Kurnia |
![]() |
---|
Penjelasan Ustaz Yuda Memaknai Hari Lebaran dan Tradisi Silaturahmi di Tengah Pandemi Covid-19 |
![]() |
---|