TIPS Terhindar dari Bahaya Transaksi Online
Waspada! Masih Banyak Korban, Berikut 7 Tip Terhindar dari Bahaya Transaksi Online
BANGKAPOS.COM - Masyarakat harus selalu waspada terhadap keamanan transaksi online, termasuk menggunakan layanan internet banking dan mobile banking.
Menurut Jubir Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Sekar Putih Djarot, masih banyak masyarakat yang menjadi korban kejahatan online, seperti penipuan dan pishing.
Dia memberikan 7 tip agar terhindar dari bahaya transaksi online.
"Dalam menggunakan layanan internet atau mobile banking, masyarakat agar senantiasa meningkatkan kewaspadaan dalam mengelola nomor telepon seluler yang dipakai dan menjaga kerahasiaan data pribadi," kata Sekar dalam Instagram resmi OJK, Minggu (22/11/2020).
7 tip terhindar dari bahaya transaksi online itu adalah:
1. Jangan berikan PIN/OTP
Biasanya ketika akunmu menjadi target pembobolan, kamu akan diminta memberikan PIN atau one time password (OTP) yang masuk dalam SMS-mu kepada pelaku.
Nah, untuk menghindarinya, jangan memberikan PIN maupun kode OTP ini kepada siapapun, termasuk jika dia mengaku sebagai pegawai salah satu bank.
"Ingat bahwa bank tidak pernah meminta PIN/OTP dari konsumen," ucap Sekar.
2. Ganti password
Pria Ini Digerebek Istri Tak Berbaju Bareng Wanita Bersuami, Alasannya Bikin Istri Makin Sakit Hati |
![]() |
---|
Drama Penangkapan Nurdin Abdullah oleh KPK, Lagi Tidur Disebut OTT, Aoki Vera Sindir ada Om Kumis |
![]() |
---|
Dua Wanita Muda Rekam Detik-detik Alami Pelecehan Seksual Bos Genit di Kantor, Hampir Setiap Hari |
![]() |
---|
Pengakuan PSK Muda Jual Diri, Padahal Hamil Tua, Ternyata Masih Laku: Mereka Pengin sama Orang Hamil |
![]() |
---|
Kalina Baru Sadar Vicky Suka Kawin Cerai, Akui Rencana Nikah Settingan, Beberkan Sosok Ini Aktornya |
![]() |
---|