Berita Sungailiat
4 Fakta Regal Ramadhan yang Tewas dengan Luka Tembak Saat Penggerebekan di Kuday, Ini Kata Polisi
Polisi juga telah angkat bicara mengenai kasus ini. Berikut sejumlah fakta yang dirangkum bangkapos.com dari kejadian tewasnya Regal pada kasus ini:
BANGKAPOS.COM, BANGKA - Pemuda bernama Regal Ramadhan (23), warga Jalan Nusantara Kelurahan Sungailiat, Kecamatan Sungailiat, Kabupaten Bangka, tewas dalam penggeberekan di Kuday, Sungailiat, Senin (11/1/2020).
Dia dikabarkan tewas dengan luka tembak saat penggerebekan terjadi.
Kasus ini berbuntut panjang.
Pihak keluarga berencana meminta penyelidikan atas meninggalnya pria muda tersebut.
Keluarga mendiang Regal Ramdhan telah menyerahkan kasus ini ke kuasa hukum mereka, Budiono.
Polisi juga telah angkat bicara mengenai kasus ini.
Berikut sejumlah fakta yang dirangkum bangkapos.com dari kejadian tewasnya Regal dengan luka tembak ini.
1. Keluarga Serahkan ke Kuasa Hukum
Informasi yang dihimpun Bangkapos.com, RR meninggal dunia saat digerebek di daerah Kelurahan Kuday Kecamatan Sungailiat.
Informasi ini awalnya diketahui Bangkapos.com saat pengumuman ada warga Jalan Nusantara meninggal dunia dari pengurus Masjid Ar Roki'in kawasan Pelabuhan Perikanan Nusantara (PPN) Sungailiat, Selasa (12/01/2021) usai Salat Subuh.
Kukuhkan IPSM, Camat Pemali Ajak Para Dermawan Sisihkan Penghasilan |
![]() |
---|
Sidang Enam Mantan Ketua RT Kenanga, JPU Minta Majelis Hakim Tolak Eksepsi Penasehat Hukum Terdakwa |
![]() |
---|
Cuaca Hujan, Truk Tiba-tiba Oleng Seruduk Bengkel Motor Lalu Masuk Bandar |
![]() |
---|
Keluarga Terima Jenazah Korban Penembakan Oleh Oknum Polisi Tengah Malam |
![]() |
---|
Dinpanpertan Ajak Petani Sawit Ikut Program PSR, Gratis ! |
![]() |
---|