Menyibak Asal Usul Jenglot, Sosok Haus Darah yang Dipercaya Miliki Kekuatan nan Misterius
Bentuknya seperti makhluk humanoid kecil, dan hingga saat ini belum jelas apakah jenglot itu benar-benar makhluk gaib atau
BANGKAPOS.COM- Bagi orang Indonesia, sosok Jenglot hingga saat ini menjadi sosok misterius yang populer di Indonesia.
Bentuknya seperti makhluk humanoid kecil, dan hingga saat ini belum jelas apakah jenglot itu benar-benar makhluk gaib atau hanya tipuan.
Jelas, banyak orang Indonesia percaya bahwa jenglot memang memiliki kekuatan misterius.
Jenglot pernah muncul secara misterius di Indonesia, khususnya, di pulau Jawa, pada tahun 1997.

Makhluk itu diduga dapat ditemukan di berbagai tempat, misalnya di bawah tanah, di batang pohon, atau bahkan di atap rumah.
Jenglot berpenampilan mirip manusia dengan ukuran mungil dan badannya dilengkapi dengan taring tajam, kuku panjang, serta rambut panjang.
Makhluk ini kadang-kadang dianggap sebagai jenis vampir karena makanannya adalah darah (hewan atau manusia).
Pemilik jenglot harus memberinya setetes darah setiap hari.
Jika pemilik tidak menyediakannya, maka dikatakan bahwa orang-orang di sekitarnya dikatakan akan terkena musibah.
Darah tidak seharusnya dimasukkan langsung ke jenglot tetapi diletakkan di dekatnya saja.
Sosok Orangtua Felicia Tisue yang Sebut Sejajar dengan Jokowi, Ternyata Bukan Orang Sembarangan |
![]() |
---|
BKN Umumkan Sistem Baru Penerimaan CPNS 2021, Hasil Seleksi SKD dan SKB Langsung Diolah Sistem |
![]() |
---|
Mengenal Parasetamol Obat Penurun Panas, Ternyata Bisa Juga Atasi Rasa Sakit Patah Hati |
![]() |
---|
Kabar Baik Bagi Pelanggan PLN Nonsubdisi, Pemerintah Lakukan Penyesuaian Tarif Listrik April-Juni |
![]() |
---|
Mata Pelajaran Agama Akan Dihapus Jadi Pendidikan Akhlak dan Budaya, Kok Bisa Diganti Mas Nadiem? |
![]() |
---|