Islam

Bacaan Surat Pendek Al-Kafirun

Bacaan Surat Pendek Al-Kafirun - Katakanlah (Muhammad), “Wahai orang-orang kafir! aku tidak akan menyembah apa yang kamu sembah,

Penulis: Teddy Malaka CC | Editor: Teddy Malaka
KOMPAS.com/Daspriani Y Zamzami
Ilustrasi tadarus atau membaca Alquran 

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
109:1

قُلْ يٰٓاَيُّهَا الْكٰفِرُوْنَۙ - ١

Katakanlah (Muhammad), “Wahai orang-orang kafir!
109:2

لَآ اَعْبُدُ مَا تَعْبُدُوْنَۙ - ٢

aku tidak akan menyembah apa yang kamu sembah,
109:3

وَلَآ اَنْتُمْ عٰبِدُوْنَ مَآ اَعْبُدُۚ - ٣

dan kamu bukan penyembah apa yang aku sembah,
109:4

وَلَآ اَنَا۠ عَابِدٌ مَّا عَبَدْتُّمْۙ - ٤

dan aku tidak pernah menjadi penyembah apa yang kamu sembah,
109:5

وَلَآ اَنْتُمْ عٰبِدُوْنَ مَآ اَعْبُدُۗ - ٥

dan kamu tidak pernah (pula) menjadi penyembah apa yang aku sembah.
109:6

لَكُمْ دِيْنُكُمْ وَلِيَ دِيْنِ ࣖ - ٦

Untukmu agamamu, dan untukku agamaku.”

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved