Asam Urat
Tak Banyak yang Tahu, Segini Ternyata Kadar Asam Urat Normal Dalam Darah
Berikut ini insiden tahunan dari artritis (radang sendi) penyakit asam urat pada kadar usam urat tertentu: * Kadar asam urat < 7,0 mg/dL memiliki...
Tak Banyak yang Tahu, Segini Ternyata Kadar Asam Urat Normal Dalam Darah
BANGKAPOS.COM -- - Penyakit asam urat atau yang dalam medis disebut dengan gout mungkin sudah tidak asing bagi sebagian besar orang Indonesia.
Asam urat adalah suatu kondisi medis dimana terjadi gangguan metabolisme asam urat dan terjadi peningkatan kadar asam urat dalam tubuh.
Adapun asam urat sebenarnya dihasilkan tubuh secara alami untuk mengurai zat purin dalam makanan.
Melansir alodokter.com, dalam kondisi normal, asam urat yang tidak terpakai akan langsung dibuang tubuh melalui urine dan feses.
Bahaya asam urat terjadi ketika produksinya terlalu banyak dan ginjal tidak mampu membuangnya.
Baca juga: Benarkah Penyakit Asam Urat Bisa Sembuh Total? Simak Penjelasan dan Cara Mengontrolnya
Peningkatan kadar asam urat yang melebihi batas normal menjadi penyebab penyakit asam urat atau gout.
Dalam istilah medis, kadar asam urat yang tinggi dalam darah dapat disebut sebagai hiperurisemia.
Pada akhirnya, asam urat yang berlebih akan mengendap menjadi kristal urat dan masuk ke organ tubuh, khususnya ke dalam sendi.
Kristal urat ini kemudian dianggap sebagai benda asing oleh tubuh.
Daun Binahong, Obat Alami Asam Urat Anti Kumat, Begini Cara Mudahnya |
![]() |
---|
Asam Urat Anda Kumat? Berikut Ini Cara Mudah Mencegah dan Cara Alami Turunkan Asam Urat |
![]() |
---|
Benarkah Penyakit Asam Urat Bisa Sembuh Total? Simak Penjelasan dan Cara Mengontrolnya |
![]() |
---|
6 Manfaat Jahe Merah untuk Mengatasi Asam Urat hingga Memperbaiki Gairah Seksual |
![]() |
---|
Apa Sih Bedanya Penyakit Asam Urat dan Rematik? |
![]() |
---|