Berita Selebritis
Siapa Enzy Storia, Menikah di Umur 30, Dulu Diejek tua Tapi Begini Jawabnya
Enzy Storia adalah aktris, penyanyi, presenter, dan model Indonesia keturunan Aceh dan Polandia dan saat ini berumur 30 tahun. Pernah diejek tua.
Penulis: Dedy Qurniawan CC | Editor: Dedy Qurniawan
BANGKAPOS.COM - Artis presenter Enzy Storia tiba-tiba membagikan kabar bahagia pernikahannya dengan Maulana Kasetra atau akrab disapa Molen Kasetra, Sasbu 20 Mei 2023.
Nama Enzy Storia kini sedang jadi pemberitaan karena kabar pernikahannya yang mengejutkan publik.
Enzy Storia adalah aktris, penyanyi, presenter, dan model Indonesia keturunan Aceh dan Polandia dan saat ini berumur 30 tahun.
Enzy Storia semakin populer setelah menjadi semacam co-host bagi presenter Vincent dan Desta atau Deddy Mahendra Desta.
Enzy Storia menikah di umur 30 tahun dengan Molen Kasetra yang berumur 35 tahun.
Ada kisah bagaimana Enzy Storia sempat diejek tua oleh netizen namun ia membalasnya dengan cara berkelas dan dapat disiimak di artikel ini.
Baca juga: Siapa Molen Kasetra yang Kini Nikahi Enzy Storia, Ini Profil Biodatanya
Pernikahan Enzy Storia dengan Molen Kasetra
Enzy Storia menikah dengan pada hari ini Sabtu, 20 Mei 2023.
Dalam unggahannya, rekan Hesti Purwadinata ini memakai baju tradisional adat Padang dan memamerkan cincin yang disematkan di jari manisnya.
Ia hanya menuliskan tanggal pernikahannya dengan emoji hati.
Banyak orang yang terkejut dengan kabar pernikahan ini.
Apalagi diketahui Enzy Storia sedang sibuk promo film Hello Ghost.
Banyak juga rekan artis yang langsung mengucapkan selamat kepada Enzy Storia.
Seperti ucapan dari beberapa artis berikut
Ziva Magnolya : Ka Enzyyyy!! selamaaaaaaat
Isyana Sarasvati : Congratsss luvvvv
Andre Taulany Kecewa, Erin Tak Hadir di Sidang Cerai Perdana di Pengadilan Agama, Ini Alasannya |
![]() |
---|
Profil Nadif Mantan Anya Geraldine yang Kini Mesra dengan Azizah Salsha |
![]() |
---|
Erika Carlina Terima Lamaran Dj Bravy di Atas Panggung Synchronize Fest 2025: Aku Mau |
![]() |
---|
Erika Carlina Dilamar Dj Bravy di Panggung Synchronize Fest, Vconk: Kenalin Calon Istri Aku |
![]() |
---|
Dituding Gelapkan Rp2 M, Eks Karyawan Ashanty Malah Lapor Balik Soal Perampasan Aset |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.