Jelang 10 Menit Dapat Kabar Meninggal,Raffi Ahmad Justru Temui Sosok Mirip Sapri Pantun Saat Syuting

Jelang menerima kabar kematian komedian Sapri Pantun, Raffi Ahmad justru mendapati sosok mirip komedian di lokasi syuting.

Kolase Bangkapos.com / Instagram / Kompas.tv
Diam-diam Raffi Ahmad Rutin Beri Beasiswa ke Anak Mendiang Sapri Pantun, Terungkap Setelah 2 Tahun 

Adik Sapri, Dolly, yang kali itu jadi bintang tamu membenarkan cerita Raffi.

Komedian Sapri Pantun, pembeli celana dalam Dinar Candy yang kedua seharga Rp20 juta.
Komedian Sapri Pantun, pembeli celana dalam Dinar Candy yang kedua seharga Rp20 juta. (Warta Kota/Nur Ichsan)

Dolly menyebut sebelum meninggal sang kakak sempat koma sekitar 30 menit.

"Emang koma dulu, komanya setengah jam, di situ udah kelimpungan, saya kabarin, terus meninggal," timpal Dolly.

Lebih lanjut, Raffi juga mengurai sosok Sapri di matanya.

Bagi Raffi, Sapri adalah sosok yang baik hati.

"Itu dulu, makanya saya agak ini banget (terpukul), apalagi kan Bang Sapri memang sama saya baik banget," papar Raffi.

Meski sudah jadi pelawak kondang, Sapri masih giat berjualan soto.

Sesekali Raffi ikut melarisi jualan soto milik Sapri untuk dibagikan pada rekan-rekan sesama artis dan kru acaranya.

Sebagai informasi, belum lama ini pengakuan Dolly viral karena sebut Raffi Ahmad beri beasiswa untuk putri pertama mendiang Sapri Pantun.

Dolly mengaku keceplosan saat ditanyai awak media soal kondisi anak Sapri.

Selama ini tak ada yang tahu jika Raffi membantu biaya pendidikan anak Sapri sejak dua tahun silam.

Dikatakan Dolly, beasiswa yang diberikan Raffi untuk anak Sapri sudah sudah mencangkup hingga biaya untuk Sekolah Menengah Pertama (SMP).

Beri Beasiswa

Siapa yang tak mengenal Sultan Andara? Julukan yang diberikan kepada aktor multitalenta Raffi Ahmad.

Suami dari Nagita Slavina ini sangat terkenal dengan kedermawanannya.

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved