Pileg 2024
Daftar Calon Legislatif DPR RI Bangka Belitung, Sejumlah Partai Melakukan Perubahan di DCT
Sebanyak 53 politisi ditetapkan sebagai Calon Legislatif DPR RI Dapil Bangka Belitung berdasarkan Daftar Calon Tetap yang diumumkan KPU RI.
Penulis: Teddy Malaka CC | Editor: fitriadi
Sementara itu August Mellaz menambahkan, dari 18 partai politik yang mengajukan DCT DPR, 11 partai mengajukan penuh calon DPR nya dalam DCT yakni 580 orang (sesuai jumlah kursi DPR), sedangkan 7 partai mengajukan calon DPR kurang dari 580 orang.
Adapun Mochammad Afifuddin menyampaikan pascapengumuman DCT ini, para pihak yang menyoal penetapan DCT dapat mengajukan sengketa ke Bawaslu di 3 hari kerja, 6-8 November 2023. Adapun proses penyelesaian sengketa selama 12 hari, dengan sebelumnya dilakukan mediasi.
Berikut DCS Anggota DPR untuk Pemilu 2024 Dapil Bangka Belitung.
PKB
1. KH. Ahmad Ja`Far Shidiq, M.Pd.
2. Yasmine Vitria Maharani
3. Sersan Satu AL Purn AHMAD FIKRI
Partai Gerindra
1. Melati, S.H.
2. Harwendro Adityo Dewanto, S.H.
3. dr H Suhandri. Sp.OG
PDI Perjuangan
1. Ir. Rudianto Tjen
2. Elizia
3. Fatuhurrohman. M.Pd.I.
| Sosok Gusti Ayu Putri Saptawati, Wakil Rektor ITB yang Namanya Dikaitkan dengan Sirekap Pemilu 2024 |
|
|---|
| PSI Masih Optimis Lolos ke Senayan, Begini Kondisi Suara Para Calegnya |
|
|---|
| Daftar Caleg Stres Gagal Terpilih, Ada yang Pakai Jas hingga Ledakan Petasan di Masjid |
|
|---|
| Update Hasil Suara DPD RI Dapil Bangka Belitung, Darmansyah Husein Menyalip Herry Erfian di Nomor 4 |
|
|---|
| Update Hasil Pemilu DPRD Bangka Belitung Dapil 6 Bangka, Gerindra, PDI P dan Golkar Borong Kursi |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.