Ibadah Haji

Mau Jadi Panitia Haji 2024? Berikut Ini Syarat Pendaftaran Lengkap Link Contoh Surat Pernyataan

Mau Jadi Panitia Haji 2024? Berikut Ini Syarat Pendaftaran Lengkap Link Contoh Surat Pernyataan

Penulis: Evan Saputra CC | Editor: fitriadi
kompas.com
Ilustrasi jemaah Haji Asal Indonesia di Arab Saudi 

Pegawai ASN dan/atau pegawai pada Kementerian Agama, pegawai ASN kementerian/lembaga, TNI dan POLRI, unsur masyarakat dari organisasi kemasyarakatan Islam, lembaga keagamaan Islam, dan Pondok Pesantren 

Diutamakan Pejabat/Pegawai Kementerian Agama yang memiliki pengetahuan, pengalaman atau membidangi Penyelenggaraan Haji dan Umrah

Syarat khusus Formasi 

Pelaksana Pelayanan Akomodasi/Konsumsi/Transportasi: 

Usia paling tinggi 57 tahun pada saat mendaftar 

Diutamakan mampu berbahasa Arab dan/atau Inggris 

Formasi Pelaksana Bimbingan Ibadah: 

Usia paling tinggi 57 tahun pada saat mendaftar 

Telah menunaikan ibadah haji 

Memahami bimbingan ibadah dan manasik haji 

Memiliki sertifikat pembimbing manasik haji 

Diutamakan mampu berbahasa Arab dan/atau Inggris

Formasi Pelaksana SISKOHAT: 

Usia paling tinggi 57 tahun pada saat mendaftar 

Pegawai yang bertugas sebagai operator SISKOHAT pada Kementerian Agama Pusat, Kantor Wilayah, atau Kantor Kementerian Agama kabupaten/kota dengan masa kerja paling sedikit 3 (tiga) tahun yang dibuktikan dengan surat keterangan dari atasan 

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved