Harga HP
Bocoran Spek dan Harga HP Samsung A56 5G yang Bakal Rilis, Jauh Beda dari A55 5G?
Berbeda dengan Samsung Galaxy A55, Samsung A56 bakal membawa pembaharuan lebih baik.
Penulis: Vigestha Repit Dwi Yarda | Editor: Vigestha Repit Dwi Yarda
BANGKAPOS.COM-- Berikut bocoran spesifikasi HP Samsung A56 5G yang bakal dirilis di awal tahun.
Setiap tahun vendor asal Korea terus memang selalu merilis tipe terbaru setiap series ponsel mereka.
Tak terkecuali, di series A.
Usai hadirnya Samsung A55 5G yang disebut jadi rajanya series A, kini Samsung digadang-gadang akan merilis penerusnya, Samsung A56 5G.
Tentu Samsung Fan dengan tak sabar menantikan kabar tersebut.
Samsung A56 5G siap dirilis tahun 2025.
Samsung Galaxy A56 5G tidak hanya menawarkan teknologi terkini tetapi juga pengalaman pengguna yang lengkap, menjadikannya salah satu ponsel yang paling dinantikan di tahun 2024.
Berbeda dengan Samsung Galaxy A55, Samsung A56 bakal membawa pembaharuan lebih baik.
Lantas seperti apa spesifikasinya, yuk simak bocorannya berikut.
Spesifikasi HP Samsung A56 5G
HP Samsung A56 5G baru-baru ini terlihat di Geekbench, perangkat juga membawa nomor model SM-A566B.
Smartphone ini mengemas CPU octa core berkonfigurasi satu core primer 2.91 GHz.
Serta tiga core tengah dengan clock 2.60 GHz dan empat core efisiensi yang beroperasi pada 1.95 GHz.
SoC pada Geekbench diduga kuat adalah Exynos 1580.
Dilansir dari GSM Arena, Samsung Galaxy A56 lalu melewati proses pengujian di laman Geekbench bersama chipset Exynos 1580.
Harga dan Spesifikasi Samsung S25 FE, Hp Samsung Terbaru si Flagship Ekonomis yang Baru Rilis |
![]() |
---|
Harga Samsung A54 5G Bulan September 2025, HP Kelas Menengah Rasa Flagship |
![]() |
---|
Samsung A16 5G Pertengahan September 2025 Makin Murah, Spek Oke Masih Dapat Update Hingga 6 Tahun |
![]() |
---|
Adu Harga dan Spesifikasi iPhone 17 Pro vs Samsung S25 Ultra, Worth It Mana? |
![]() |
---|
Harga Samsung A16 5G Bulan September 2025, HP Paling Laris di Dunia, Seberapa Worth It Dibeli? |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.