Sempat Keracunan Susu, Begini Kabar Terbaru Selamet Pemuda 16 Tahun yang Menikahi Nenek Rohaya
Dalam foto itu tampak tampak Slamet dan Rohaya sedang duduk bersama di sebuah bangku. Rohaya tampak membawa sebuah kardus. Kemunculan foto itu...
BANGKAPOS.COM -- Masih ingat dengan cerita seorang pemuda yang masih berumur belasan menikahi seorang nenek-nenek?
Pemuda itu bernama Selamat dan menikahi seorang wanita berumur 71 tahun yang bernama Rohaya.
Baca: Dari Ujung Kaki Sampai Ujung Kepala, Jawaban Aurel Saat Diminta Bandingkan Ashanty & KD, Bikin Adem
Cerita pernikahan mereka yang fenomenal sempat menghebohkan masyarakat.
Nama pasangan suami istri itu kemudian menjadi viral di sosial media.
Baca: Pulang dari Warung, Sang Istri Menangis, Bersujud dan Minta Maaf ke Suami, Ternyata Ini yang Terjadi
Betapa tidak menjadi perbincangan, umur keduanya terpaut sangat jauh.
Banyak yang tidak percaya bagaimana bisa seorang pemuda mau menikah dengan seorang wanita yang lebih pantas menjadi neneknya.
Baca: Syok Bikin Ngakak, Nama Lucinta Luna Terpampang di Soal Ujian Biologi, Terbayang-bayang Inikah?
Banyak yang masih tak percaya jika pemuda itu menikahi seorang nenek.
Namun seiring waktu berlalu pernikahan itu akhirnya membuat kagum.
Banyak yang mengatakan pemuda itu tak melihat kecantikan wanita semata.
Baca: Blak-blakan, Roy Kiyoshi Sebut Tiga Pengalaman Ini Paling Menakutkan Sebagai Indigo

Alasan pemuda itu pun membuat orang bersimpati.
Dirawat berbulan-bulan oleh si nenek saat dirinya sakit.