Dosa Ini Lebih Besar dari Syirik, Kata Gus Baha Pelakunya Kekal di Neraka
Gus Baha menjelaskan dosa ini lebih besar dari syirik dan pelakunya akan kekal di neraka.
Penulis: Widodo | Editor: Evan Saputra
"Jadi ada orang zina dan meyakini itu halal maka sebutkan kafir.
Sementara jika yakin zina adalah dosa besar namun tetap melakukannya maka ia hanya disebut fasik," tandasnya.
Sebagaimana dipahami bahwa kafir adalah menghalalkan segala sesuatu yang haram.
Orang seperti inilah yang mendapatkan dosa amat besar sehingga dihukumi kekl di neraka karena telah lancang mengubah hukum Allah dan disebut kafir.
Inilah 4 Dosa Besar Suami Kepada Istrinya, Kata Gus Baha Sangat Dibenci oleh Allah
Inilah 4 dosa besar suami kepada istrinya, kata Gus Baha sangat dibenci oleh Allah SWT.
Seorang pemimpin rumah tangga pastinya pernah khilaf dan dosa kepada istrinya.
Bahkan perbuatan dosa semacam ini sangat dibenci oleh Allah SWT.
Setidaknya ada 4 dosa suami pada istrinya yang sangat besar.
Dosa adalah perbuatan, perkataan, pikiran atau niat yang tidak sesuai atau melanggar ketentuan Allah SWT.
Kali ini bukan perkara zina atau selingkuh, melainkan dosa dalam kehidupan sehari-hari dalam rumah tangga.
Perlu diketahui dosa apa saja dosa besar yang dimaksud itu.
Berikut penjelasan Gus Baha dalam sebuah video di kanal YouTube Kalam - Kajian Islam yang diunggah 9 November 2021 lalu.
Dianggapnya sepele namun, berakibat buruk bagi kehidupan berumah tangga.
Gus Baha menjelaskan beberapa dosa suami pada istri yang dibenci oleh Allah SWT.
