Inilah Fakta-fakta tentang Firaun Tutankhamun, dari Kutukan, Belati hingga Inses

Tak ada yang tertulis di makam tentang kutukan bagi pelanggar yang memasuki makam. Sebuah makalah ilmiah di Earl menunjukkan, bahwa tak ada hal ...

ENCYCLOPEDIA BRITTANICA
Howard Carter, arkeolog Inggris penemu makam firaun Tutankhamun. 

5. Dimumikan dengan penis ereksi

Carter melaporkan, bahwa Tutankhamun dimumikan dengan penis ereksi, yang kemungkinan besar disengaja.

Tubuh firaun itu ditutupi dengan resin hitam pekat, sesuatu yang diyakini untuk menghormati Osiris, yang dikaitkan dengan kesuburan dan kelahiran kembali.

Jadi penis yang tegak bisa menjadi simbol keberuntungan lainnya bagi firaun.

Jenazah Tutankhamun kini telah dibawa kembali ke makam aslinya setelah pekerjaan restorasi besar-besaran.

Makam itu terlihat fantastis dan telah disusun sedemikian rupa untuk menghormati tempat peristirahatan terakhir firaun serta melestarikan tempat tersebut.

(*)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com

Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved