Cara Menyalakan dan Mematikan Cadangan yang Terenkripsi Secara End-to-end di WhatsApp
Cara menyalakan dan mematikan cadangan yang terenkripsi secara end-to-end di WhatsApp.
Penulis: Widodo | Editor: Evan Saputra
Anda dapat menyalakan pencadangan yang terenkripsi secara end-to-end kapan saja.
Jika Anda tidak memiliki akses ke chat WhatsApp
Jika Anda tidak dapat mengingat kata sandi dan tidak memiliki akses ke chat WhatsApp, Anda tidak akan dapat mengakses cadangan.
WhatsApp tidak dapat menyetel ulang kata sandi atau membantu memulihkan cadangan.
Percobaan memasukkan kata sandi
Anda dapat mencoba memasukkan kata sandi atau kunci sebanyak lima kali. Setelah mencoba sebanyak lima kali dan tetap salah, Anda harus menunggu sebelum dapat mencoba lagi.
Jika Anda tidak memulihkan cadangan
Jika Anda memilih untuk menggunakan WhatsApp tanpa memulihkan cadangan, maka cadangan tersebut akan tetap tersedia dan dapat diakses
jika Anda memilih untuk memasang ulang WhatsApp pada perangkat lain.
(Bangkapos.com/Widodo)
| Cara Cek BLT di https://cekbansos.kemensos.go.id, Cukup Siapkan KTP, Dapat Rp900 Ribu! |
|
|---|
| Cara Mengatasi Gagal Mengirim atau Menerima Pesan di WhatsApp |
|
|---|
| Cara Mengatasi WhatsApp yang Tidak Bisa Dibuka atau Mengalami Error di Android dan iPhone |
|
|---|
| Ayah Raline Shah Tertipu Rp254 Juta oleh Napi Lapas Tanjung Gusta Via WhatsApp, Begini Modusnya |
|
|---|
| Cara Memulihkan Pesan atau Riwayat Chat WhatsApp yang Terhapus di Android dan iPhone |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bangka/foto/bank/originals/Fitur-Pada-WhatsApp-Ilustrasi.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.