Mudik 2025
Info Mudik Gratis BUMN AirNav Lebaran 2025, Ada 3.000 Tiket Kereta Api, Ini Cara Daftarnya
Info Mudik Gratis BUMN AirNav Lebaran 2025, Ada 3.000 Tiket Kereta Api, Ini Cara Daftarnya
Penulis: Evan Saputra CC | Editor: Evan Saputra
BANGKAPOS.COM - Info Mudik Gratis BUMN AirNav Lebaran 2025, Ada 3.000 Tiket Kereta Api, Ini Cara Daftarnya.
Bagi kamu yang berniat mudik pada momen lebaran tahun 2025 ini ada kabar baik.
Pasalnya, AirNav Indonesia, perusahaan BUMN yang bergerak di sektor navigasi penerbangan, kembali menghadirkan program mudik gratis bagi masyarakat yang ingin pulang kampung saat Libur Lebaran 1446H/2025.
Tahun ini, program Mudik Gratis BUMN AirNav Indonesia menyediakan 3.000 tiket kereta api untuk rute keberangkatan dari Jakarta menuju beberapa kota di Jawa.
Pendaftaran dibuka mulai 3 – 17 Maret 2025, sementara keberangkatan dijadwalkan pada 25 Maret 2025.
Para peserta yang berhasil lolos seleksi akan menerima konfirmasi melalui email atau nomor telepon yang telah didaftarkan.
Rute Perjalanan Mudik Gratis AirNav Indonesia 2025
Pemudik yang berhasil mendapatkan tiket dapat memilih perjalanan dengan rute sebagai berikut:
Pasar Senen – Surabaya Gubeng
Pasar Senen – Malang
Pasar Senen – Semarang Poncol
Pasar Senen – Semarang Tawang
Cara Mendaftar Mudik Gratis AirNav Indonesia 2025
Bagi masyarakat yang ingin mengikuti program ini, berikut langkah-langkah pendaftarannya:
Akses situs resmi: Masuk ke laman mudikairnav.com melalui Google Chrome atau browser lainnya.
| Puncak Arus Balik Diprediksi pada 4-8 April 2025, ASDP Tanjungkalian Siapkan Strategi |
|
|---|
| Kapolres Bangka Barat Ingatkan Perlu Mitigasi untuk Urai Antrean di Pelabuhan Tanjungkalian |
|
|---|
| Arti Allahumma Antas Shohibu Fis Safar, Doa Perjalanan Mudik Momen Lebaran Idul Fitri 1446 H |
|
|---|
| Kumpulan Doa Perjalanan Jauh Jelang Mudik Lebaran, Dilengkapi Tulisan Arab, Latin dan Terjemahan |
|
|---|
| Daftar 61 Rest Area di Jalan Tol Jasa Marga, Hindari Mudik saat Puncak dan Arus Balik Lebaran |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bangka/foto/bank/originals/Ilustrasi-mudik-lebaran-2024.jpg)