Kunci Jawaban PPG Modul 1 Topik 4 , Pemahaman dan Pendalaman CRT

Berikut ini kumpulan soal dan kunci jawaban latihan pemahaman sebagai referensi belajar bagi peserta PPG yang ingin memperdalam CRT

Penulis: Evan Saputra CC | Editor: Evan Saputra
Tribunnews
Kunci Jawaban PPG Modul 1 Topik 4  

BANGKAPOS.COM - Kunci Jawaban PPG Modul 1 Topik 4, P ndalaman dan Pemahaman CRT

Berikut ini kumpulan soal dan kunci jawaban latihan pemahaman sebagai referensi belajar bagi peserta PPG yang ingin memperdalam pemahaman terhadap pendekatan Culturally Responsive Teaching (CRT).

Penerapan CTT menjadi modul yang menjadi sorotan pada modul 1 Topik 4.

Pendekatan ini bertujuan untuk membangun lingkungan belajar yang menghargai keragaman latar belakang peserta didik.

Baca juga: Kunci Jawaban Pretest PPG 2025: Contoh Soal Pedagogik Lengkap untuk Persiapan Guru

Berikut ulasannya.

Memahami Esensi Pendekatan CRT

Pendekatan CRT merupakan strategi pembelajaran yang menyesuaikan metode dan materi ajar dengan latar belakang budaya, sosial, dan pengalaman peserta didik.

Tujuannya adalah menciptakan ruang belajar yang inklusif, di mana semua siswa merasa dihargai dan terlibat secara aktif.

Guru yang menerapkan CRT perlu:

Memiliki kesadaran multikultural yang kritis.

Mengembangkan keterampilan interpersonal yang baik.

Memberikan kepekaan terhadap sejarah dan nilai budaya.

Menguji kepercayaan dan nilai secara objektif.

Dalam latihan pemahaman PPG 2025, salah satu soal menanyakan tentang kesadaran multikultural yang kritis.

Jawaban yang benar adalah “semua benar,” karena guru perlu menguasai seluruh aspek tersebut untuk menerapkan CRT secara efektif.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved