Bisa Cegah Kanker hingga Kurangi Depresi, Ini 5 Manfaat Campuran Kunyit dengan Lada Hitam

5 Manfaat Campuran Kunyit dengan Lada Hitam, Bisa Cegah Kanker hingga Kurangi Depresi

India Times
Kunyit dan Lada Hitam 

Bisa Cegah Kanker hingga Kurangi Depresi, Ini 5 Manfaat Campuran Kunyit dengan Lada Hitam

BANGKAPOS.COM -- Tak banyak yang tahu jika kunyit yang merupakan sebagai bumbu dapur murah meriah, ternyata berkhasiat mencegah kanker sekaligus meredam depresi atau stres. 

Kandungan kunyit bernama curcumin inilah yang membuat kunyit sangat spesial sebagai pencegah alami kanker.

Kunyit menjadi pilihan alternatif mencegah kanker karena harganya yang murah dan mudah didapat.

Apalagi, bukankah mencegah jauh lebih baik dibanding mengobati?

Asal tahu saja, kunyit dan lada hitam adalah rempah yang mudah didapatkan di Indonesia dan biasanya digunakan sebagai bumbu dapur.

Gempa Ambon, Warga Berhamburan ke Jalan, Sejumlah Rumah Warga di Kairatu Seram Barat Rusak

Kunyit dan lada hitam mampu meningkatkan warna dan rasa pada makanan.

Selain menjadi bumbu dapur, kunyit dan lada hitam ternyata juga memiliki manfaat untuk kesehatan.

Menurut penelitian, kunyit memiliki komponen aktif yang bernama curcumin, komponen ini memiliki efek antiinflamasi namun curcumin susah terserap oleh tubuh.

Karena curcumin susah diserap oleh tubuh, maka harus dikonsumsi bersamaan dengan lada hitam yang meningkatkan penyerapannya.

Lada hitam mengandung piperin yang membantu curcumin diserap tubuh melalui dinding usus.

Mulan Jameela Puji Ketabahan Dhani di Hari Ayah Nasional: Sekuat Apapun Bisa Menitikkan Air Mata

Berikut 5 khasiat kunyit: pencegah kanker, depresi hingga diabetes:

Dikutip dari berbagai sumber, inilah manfaat kunyit dan lada hitam jika dikonsumsi secara bersamaan.

Mencegah kanker

Menurut penelitian, kunyit yang dicampurkan dengan lada hitam dapat menurunkan resiko kanker termasuk leukemua, usus besar dan kanker payudara.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved