Tim MLBB Wanita Indonsia untuk SEA Games 2023 Sabet Emas, Ini Lho Daftar Pemainnya
Tim MLBB wanita Indonesia di SEA Games 2023 menyabet emas setelah mengalahkan Filipina dengan skor tipis 3-2 pada pertandingan yang berlangsung Kamis
Penulis: Dedy Qurniawan CC | Editor: Dedy Qurniawan
Instagram @Garudaku.esi
Tim MLBB Wanita Indonesia untuk SEA Games 2023 - Tim MLBB wanita Indonesia di SEA Games 2023 menyabet emas setelah mengalahkan Filipina dengan skor tipis 3-2 pada pertandingan yang berlangsung Kamis
Nantinya Caramel bisa menjadi backup dari Vivaal, sedangkan Valanyr dapat bergantian tampil dengan Vivian dan Fumi.
Namun, hingga menyentuh babak grand final SEA Games 2023, hanya sosok Caramel yang belum terlihat dimainkan.
Roster Timnas Mobile Legends Putri di SEA Games 2023
- Venny "Fumi" Lim - EXP Lane
- Viorelle "Vival" Valencia - Jungler
- Cindy "Cinny" Laurent Siswanto - Midlane
- Michelle "Chell" Denise Siswanto - Gold Lane
- Vivi "Vivian" Indrawaty - Roamer
- Violetta "Caramel" Aurelia - Jungler
- Isnaini "Valanyr" Nurfajri Machdita - Roamer
Staf Kepelatihan
- Tazy (Pelatih)
- Aditya "Mozia" Kusuma Putra (Asisten Pelatih)
- Tiolamon (Asisten Pelatih)
(Tribunnews.com/kompas.com/ bangkapos.com/ Dedy Qurniawan)
Halaman 3 dari 3
Baca Juga
Harga Emas di Pangkalpinang Tembus Rp2,1 Juta per Gram, Berikut Rincian Harga Emas Hari ini |
![]() |
---|
Harga Emas Terus Alami Kenaikan di Galeri 24 Pegadaian Pangkalpinang, Berikut Rincian Harga Hari ini |
![]() |
---|
Harga Emas Tembus Rp2 Juta per Gram di Galeri 24 Pegadaian Pangkalpinang |
![]() |
---|
Waspada! Pemuda Misterius Imingi Bocah SD di Pangkalpinang dengan Uang Rp200 Ribu |
![]() |
---|
Minat Warga Pangkalpinang Beli Emas Meningkat, Galeri 24 Gelar Promo Diskon Mulai 2,5 Persen |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.