Berita Selebritis
Raffi Ahmad Akan Ikuti Jejak Jeje Govinda dan Nisya Ahmad Masuk PAN? Begini Kata Eko Patrio
Artis Eko Patrio dan juga Ketua DPW PAN DKI Jakarta mengatakan tidak menutupi kemungkinan kabar terkait Raffi Ahmad akan gabung dengan PAN.
Penulis: Fitri Wahyuni | Editor: Dedy Qurniawan
"Dulu mau masuk politik juga tapi gak bisa, jadi ini bisa melanjutkan mimpi papa saya," kata Jeje di kantor PAN di kawasan Warung Buncit, Jakarta Selatan pada Senin (7/8/2023).
"Buat saya PAN itu isinya banyak anak mudanya. Jadi banyak juga yang background-nya musisi dan artis, jadi saya merasa nyaman, bisa diterima di sini," tambahnya.
Senada dengan Jeje Govinda, Nisya Ahmad pun memiliki misi tersendiri mengapa ia berani terjun ke dunia politik.
Nisya Ahmad mengatakan ia akan mengedepankan hak-hak perempuan demi Jawa Barat yang lebih baik.
"PAN ini banyak anak mudanya, dan kadernya itu semua ternyata, enggak semenyeramkan yang saya kira, di sini ternyata santai," ucap Nisya Ahmad.
"Saya mau belajar, ada hal-hal baru yang mau saya pelajari. Saya sangat diterima di sini, ingin ada manfaat, jadi Insya Allah dengan cara ini."
"Kalo saya perempuan, saya di bagian hak-hak perempuan, atau ibu dan anak," tuturnya.
(Bangkapos.com/Fitri Wahyuni/Tribunnews.com/Anita K Wardhani/KompasTV)
Profil Biodata Ahmad Assegaf Suami Tasya Farasya yang Gosipnya Digugat Cerai, Pengusaha Properti |
![]() |
---|
Sosok dan Sumber Kekayaan Ahmad Assegaf, Dirumorkan Digugat Cerai Tasya Farasya |
![]() |
---|
Awal Mula Tasya Farasya Diduga Gugat Cerai Ahmad Assegaf, Singgung soal Nafkah dan Minjam Uang Istri |
![]() |
---|
Siapa Alaric, Sosok Pria Diisukan Calon Suami Ayu Ting Ting, Ayah Ojak Ngaku Ngebet Tambah Cucu |
![]() |
---|
Benarkah Tasya Farasya Gugat Cerai Suami? Ini Awal Mula dan Tanda-tandanya Menurut Netizen |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.