Kunci Jawaban
30 Soal Beserta Jawaban USBN IPS Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka 2024
Berikut 30 Soal USBN Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka 2024 Lengkap Jawaban Soal UAS/SAS.
Penulis: Agis Priyani | Editor: fitriadi
BANGKAPOS.COM - Berikut 30 Soal USBN Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka 2024 Lengkap Jawaban Soal UAS/SAS.
Memahami soal SAT akan menambah wawasan kamu dalam mencermati soal untuk ujian akhir nanti.
Siswa juga perlu banyak berlatih mencari soal USBN yang kini sudah banyak dirangkum oleh Tribun Pontianak.
Berikut contoh soal USBN Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas 7 SMP/MTs Kurikulum Merdeka 2024.
Contoh Soal USBN kelas 7 SMP/MTs
1. Rel kereta pada peta secara tepat harus digambarkan dengan warna ….
a. Hitam c. kuning
b. Hijau d. biru
Jawaban : a
2. Beberapa unsure yang harus diperhatikan dalam menggambar peta yaitu ….
a. Skala, orientasi, indeks, legenda, daftar isi
b. Judul, indeks, orientasi, skala, tahun pembuatan
c. Daftar isi, skala, legenda, inset, sumber peta
d. Inset, judul, orientasi, skala, tahun pembuatan
Jawaban : d
3. Dataran rendah pada peta disimbolkan dengan warna ….
a. Cokelat c. kuning
b. Hijau d. merah
Jawaban : b
4. Symbol garis digunakan untuk kenampakan …..
a. Danau c. sungai
b. Gunung api d. pelabuhan
| Kunci Jawaban Esai PPG Prajabatan 2025, Peran Aktif dalam Komunitas |
|
|---|
| Kunci Jawaban Ekonomi Kelas 11 SMA Halaman 43 44 45 Kurikulum Merdeka, Materi Privatisasi BUMN |
|
|---|
| Kunci Jawaban Pendaftaran PPG Prajabatan 2025, Kuesioner Refleksi Diri |
|
|---|
| Soal dan Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 11 SMA Halaman 68 69 Kurikulum Merdeka: Let's Practice |
|
|---|
| Kunci Jawaban Modul 1 Topik 1 PPG Daljab 2025 tentang UbD |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bangka/foto/bank/originals/30-Soal-Beserta-Jawaban-USBN-IPS-Kelas-7-SMPMTs-Kurikulum-Merdeka-2024.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.