Berita Viral
Kabar AG, Mantan Pacar Mario Dandy Tersangka Kasus David ozora, Bebas Bersyarat Tapi Wajib Lapor
Setelah dua tahun berlalu sejak kasus penganiayaan terhadap David Ozora, sosok AG tiba-tiba kembali disinggung
Penulis: Vigestha Repit Dwi Yarda | Editor: M Zulkodri
Ringkasan Berita:
- Nama AG alias Agnes, mantan pacar Mario Dandy Satriyo, kembali ramai diperbincangkan publik.
- Dua tahun berlalu sejak kasus penganiayaan terhadap David Ozora, sosok AG tiba-tiba kembali disinggung
- Perbincangan itu bermula dari konten TikTok David Ozora, yang menampilkan dirinya bersama sejumlah teman.
BANGKAPOS.COM -- Nama AG alias Agnes, mantan pacar Mario Dandy Satriyo, kembali ramai diperbincangkan publik.
Setelah dua tahun berlalu sejak kasus penganiayaan terhadap Cristalino David Ozora Latumahina, sosok AG tiba-tiba kembali disinggung warganet di media sosial.
Perbincangan itu bermula dari konten TikTok David Ozora, yang menampilkan dirinya bersama sejumlah teman.
Baca juga: Harta Kekayaan Rafael Alun Capai Rp56 Miliar, Mario Dandy Punya Utang Abadi Rp24 M ke David Ozora
Di salah satu video, muncul sosok perempuan berwajah cantik di bagian akhir rekaman.
Netizen pun ramai berkomentar, menebak bahwa perempuan tersebut adalah AG, mantan kekasih Mario Dandy yang dulu turut terseret dalam kasus yang membuat David koma.
“Eh itu cewek di akhir video kok mirip Agnes mantannya ya?” tulis salah satu pengguna TikTok.
“Lah, ada Agnes-nya nih?” komentar yang lain.
Melihat namanya kembali dikaitkan dengan AG, David Ozora pun menanggapinya santai.
Ia menegaskan bahwa perempuan di dalam videonya bukan AG, melainkan temannya bernama Gwen.
“Klarifikasi @gwennnie,” tulis David di kolom komentar.
Namun, meski sudah dijelaskan, warganet tetap saja mengaitkan David dengan masa lalunya.
Dalam unggahan lain, ketika David tampil bersama seorang perempuan bernama Nicole Gracia, netizen kembali melempar komentar bernada usil.
“Lu nggak trauma sama namanya Gracia, Pit?” tanya seorang netizen.
“Hmmm,” jawab David singkat, menandakan dirinya tak ambil pusing.
Dua Tahun Setelah Kasus Mario Dandy
| 3 Pelaku Ngaku Profesor dari Amerika Tipu Lewat Investasi Bodong, Korban Rugi Rp3 M |
|
|---|
| Awal Mula Penangkapan Onad, Berikut Fakta-faktanya |
|
|---|
| Profil Wabup Pidie Jaya Hasan Basri, Mohon Maaf Seusai Tonjok Muka Kepala SPPG |
|
|---|
| Sosok Beby Prisilia, Istri Onadio Leonardo Baru Lahiran Kini Diciduk Kasus Narkoba, Anak Polisi |
|
|---|
| Profil Brigjen Ade Ary Syam Indradi Umumkan Penangkapan Onad, Pernah Viral Bawa iPhone 17 Pro Max |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.