Ramadhan 2023

Muhammadiyah Tetapkan 1 Ramadhan 1444 H, Kamis 23 Maret 2023, Begini Perhitungannya

Muhammadiyah sendiri juga sudah mengeluarkan maklumat, dengan mengumumkan tanggal 1 Ramadhan 1444 H jatuh pada hari Kamis Pon 23 Maret 2023 M.

Penulis: M Zulkodri CC | Editor: M Zulkodri
Preefik.com
Muhammadiyah sendiri juga sudah mengeluarkan maklumat, dengan mengumumkan tanggal 1 Ramadhan 1444 H jatuh pada hari Kamis Pon 23 Maret 2023 M. 

Menjelang 1 Zulhijah 1444 H ijtimak terjadi pada hari Ahad Kliwon tanggal 29 Zulkaidah 1444 H/18 Juni 2023 M pukul 11:39:47 WIB.

Sebelum waktu tenggelamnya matahari yang terjadi pukul 17:31:05 WIB. Pada saat terbenam matahari hari Ahad Kliwon 18 Juni 2023 M bulan masih di atas ufuk (belum terbenam) dengan tinggi +01° 00¢ 25⊃2;.

Oleh karena itu sejak terbenam matahari di Yogyakarta Ahad Kliwon 18 Juni 2023 M bulan Zulkaidah 1444 H sudah berkhir dan sejak itu masuk tanggal 1 Zulhijah 1444 H dan konversinya ke dalam kalender Masehi adalah  Senin Legi 19 Juni 2023 M.

Dengan demikian, hari ‘Arafah akan jatuh pada hari Selasa Wage 27 Juni 2023 M. dan raya Idul Adha akan jatuh pada hari Rabu Kliwon 28 Juni 2023 M.

Dengan ini, kemungkinan besar Muhammadiyah akan memulai puasa bersamaan dengan penganut IR Mabims, namun berbeda hari pada idul fitri dan idul adha. (isma)

Pimpinan Pusat Muhammadiyah mengumumkan tanggal 1 Ramadhan 1444 H jatuh pada hari Kamis Pon 23 Maret 2023 M. Idul Fitri (1 Syawal 1444 H) jatuh pada hari Jumat Pahing 21 April 2023 M. Idul Adha (10 Zulhijah 1444 H) jatuh pada hari Rabu Kliwon 28 Juni 2023 M.

Pengumuman ini diumumkan dalam Konferensi Pers Maklumat Pimpinan Pusat Muhammadiyah tentang penetapan hasil  Hisab Ramadhan, Syawal, dan Zulhijjah. Senin 6 Februari 2023.

Cara menetapkan 1 Ramadhan 1444 H

Penetapan 1 Ramadhan 1444 H alias hari pertama Puasa Ramadhan 2023 sendiri nantinya akan ditetapkan pemerintah melalui menakisme sidang isbat yang dipimpin Kementerian Agama atau Kemenag RI.

Dalam sidang isbat tersebut biasanya turut dilibatkan seluruh unsur stakeholder umat Muslim Tanah Air.

Termasuk pula Organisasi Keislaman besar di Indonesia .

Seperti Nahdlatul Ulama atau NU juga Muhammadiyah serta eleman Ormas Islam lainnya.

Adapun metode penetapan 1 Ramadhan sendiri umumnya Umat Muslim dunia mengenal dua metode.

Yakni metode melihat posisi bulan di langit.

Baca juga: Menu Sahur Rendah Kalori Tapi Tetap Bikin Kenyang Untuk Jalani Puasa Ramadhan 2023

Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved