Harta Kekayaan Pejabat

Harta Kekayaan Herman Suryatman Sekda Jabar Ngaku Siap Mundur, Cuma Punya 1 Motor Rp7,5 Juta

Harta kekayaan Herman Suryatman yang dilaporkan pada 5 Februari 2025 tercatat sebesar Rp5.456.520.830.

Penulis: Vigestha Repit Dwi Yarda | Editor: Rusaidah
Tribun Jabar
SEKDA JABAR -- Sosok Herman Suryatman, Sekda Jabar yang kini jadi sorotan membuat kesal Wakil Gubernur Jawa Barat, Erwan Setiawan. 

Terle[pas dari itu berapa harta kekayaan Herman yang mengaku siap untuk mundur?

Harta Kekayaan Herman Suryatman

Mengutip dari laman LHKPN KPK, total harta kekayaan Sekretaris Daerah Jawa Barat Herman Suryatman yang dilaporkan pada 5 Februari 2025 tercatat sebesar Rp5.456.520.830.

Sebagian besar kekayaan Herman berasal dari aset tanah dan bangunan dengan total nilai mencapai Rp4.125.000.000.

Seluruh aset tersebut berlokasi di wilayah Sukabumi.

Selain itu, Herman juga memiliki aset kendaraan.

Namun berbeda dari kebanyakan pejabat lainnya, ia hanya tercatat memiliki satu unit sepeda motor Yamaha dengan nilai Rp7.500.000.

Dalam laporan yang sama, Herman juga memiliki kas dan setara kas senilai Rp1.631.947.630, serta utang sebesar Rp307.926.800.

Berikut rincian Harta Kekayaan Herman Suryatman

TANAH DAN BANGUNAN Rp. 2.975.000.000

 1. Tanah dan Bangunan Seluas 266 m2/132 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 250.000.000
2. Tanah dan Bangunan Seluas 138 m2/138 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, WARISAN Rp. 250.000.000
3. Tanah dan Bangunan Seluas 189 m2/112 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 500.000.000
4. Tanah Seluas 360 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, WARISAN Rp. 150.000.000
5. Tanah Seluas 1104 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, WARISAN Rp. 200.000.000
6. Tanah Seluas 336 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 50.000.000
7. Tanah Seluas 2.065 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 400.000.000
8. Tanah dan Bangunan Seluas 884 m2/400 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 200.000.000
9. Tanah Seluas 104 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 75.000.000
10. Tanah Seluas 104 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 75.000.000
11. Tanah Seluas 113 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 75.000.000
12. Tanah Seluas 117 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 75.000.000
13. Tanah Seluas 117 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 75.000.000
14. Tanah Seluas 2.49 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 200.000.000
15. Tanah Seluas 394 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 100.000.000
16. Tanah Seluas 3743 m2 di KAB / KOTA SUMEDANG, HASIL SENDIRI Rp. 300.000.000

ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp. 142.500.000

1. MOTOR, YAMAHA SEPEDA MOTOR Tahun 2015, HASIL SENDIRI Rp. 7.500.000
2. MOBIL, NISSAN JUKE JEEP Tahun 2011, HASIL SENDIRI Rp. 135.000.000

HARTA BERGERAK LAINNYA Rp. ----

SURAT BERHARGA Rp. ----

KAS DAN SETARA KAS Rp. 1.068.343.868

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved