8 Cara untuk Memperlambat Penuaan Biologis Agar Awet Muda
Tidak mengherankan jika mengonsumsi makanan sehat dapat meningkatkan umur panjang. Beberapa penelitian menemukan hubungan antara pola makan yang...
4. Tidur cukup dan berkualitas
Tidur lebih banyak dan hidup lebih lama, kata para peneliti.
Menurut Sleep Foundation, tidur yang cukup dapat meningkatkan suasana hati, meningkatkan kesehatan jantung, mengatur gula darah, meningkatkan fungsi mental, memulihkan sistem kekebalan tubuh, membantu menghilangkan stres, dan membantu penurunan berat badan.
5. Pertahankan berat badan yang sehat
Mempertahankan berat badan yang sehat, yang umumnya melibatkan pola makan dan olahraga yang baik (keduanya ada dalam daftar) juga akan meningkatkan umur panjang.
6. Mengendalikan kolesterol
Jika kamu ingin hidup lebih lama, kendalikan kolesterolmu, kata para peneliti.
Sekali lagi, ini mungkin melibatkan perbaikan pola makan dan olahraga.
Baca juga: 9 Cara Bikin Kulit Glowing Alami Tanpa Makeup
Baca juga: Tujuh Cara Mengurangi Lecek pada Pakaian Tanpa Distrika
7. Perhatikan gula darah
Cara lain terkait diet agar kita bisa hidup lebih lama adalah dengan memerhatikan gula darah, pastikan stabil.
Lagi-lagi ini terkait pola makan ya.
8. Kelola tekanan darah
Yang terakhir, para peneliti merekomendasikan pengelolaan tekanan darah. Jika tekanan darahmu terlalu tinggi atau terlalu rendah, hal ini dapat menyebabkan kondisi kesehatan yang fatal.
(*/Kompas.com)
| Keceriaan Pocil Belajar Tertib Lalu Lintas Bersama Satlantas Polres Bangka |
|
|---|
| Berhasil Kelola Stunting pada Anak Usia Dini, Pemkab Bangka Raih Penghargaan Berskala Internasional |
|
|---|
| Dinkes Pangkalpinang Gencar Promosikan Imunisasi Lengkap untuk Anak Usia Dini |
|
|---|
| Sosok Revelino Tuwasey Kembali Muncul, Mau Tes DNA Untuk Buktikan Ayah Biologis Anak Lisa Mariana |
|
|---|
| Awal Mula Gadis 27 Tahun di Bengkulu Mau Dinikahi Kakek 73 Tahun, Dicomblangi Teman Sendiri |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.