PT Timah Dorong 20 Koperasi Merah Putih Penuhi Syarat Jadi Mitra Usaha Penambangan
PT Timah Tbk terus mempercepat langkah menjadikan Koperasi Desa Kelurahan Merah Putih (KDKMP) sebagai mitra resmi usaha jasa ...
Editor:
Asmadi Pandapotan Siregar
Istimewa/ PT Timah
PELATIHAN -- PT TIMAH Tbk mengikuti pelatihan yang menghadirkan narasumber dari Dinas Koperasi UKM Bangka Belitung, Dinas Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Bangka Belitung Belitung dan Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Satu Pintu, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung yang berlangsung di Ruang Rapat Utama PT TIMAH Tbk, Senin (17/11/2025).
Kedepan, Ia berharap PT Timah Tbk bersam Pemerintah Provinsi bisa mendampingi mereka agar bisa memenuhi persyaratan administrasi karena harus mengubah akta notaris agar bisa mengelola usaha jasa Penambangan.
"Daerah kami banyak sekali IUP PT Timah Tbk dan banyak masyarakat kami yang jadi penambang dan sekarang mereka sudah menjadi anggota koperasi. Semoga nanti kami bisa lebih cepat mengurus administrasi dan persyaratan lainnya," katanya. (*/E88)
Baca Juga
| PT Timah Tbk Cegah DBD di Wilayah Operasional Perusahaan, Lakukan Fogging hingga Sosialisasi 3M |
|
|---|
| Pemkab Bangka Tengah Jelaskan Alasan Penertiban Tambang di Merbuk-Kenari-Pungguk |
|
|---|
| Bersama BKKBN, PT Timah Tingkatkan Kompetensi Guru TPA Bunayya dan Ulul Mauza di Bangka Barat |
|
|---|
| Mobil Sehat PT Timah Tbk Hadir di Desa Cambai, Warga Berharap Datang Lagi |
|
|---|
| Jatuh Bangun Bisnis Pemotongan Ayam, Usaha Afriani Kian Maju dari Bantuan Modal PT Timah Tbk |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bangka/foto/bank/originals/20251118-PELATIHAN-PT-TIMAH-Tbk-mengikuti-pelatihan-yang-menghadirkan.jpg)