HUT Ke 25 Provinsi Bangka Belitung
HUT ke-25 Bangka Belitung, Kapolda Berharap Maju dan Berdaya Saing serta Sejahtera
Kapolda Bangka Belitung, Irjen Pol Viktor T Sihombing menyampaikan ucapan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) ke-25 Provinsi
Penulis: Adi Saputra | Editor: Ardhina Trisila Sakti
BANGKAPOS.COM, BANGKA -- Kapolda Bangka Belitung (Babel), Irjen Pol Viktor T Sihombing menyampaikan ucapan selamat Hari Ulang Tahun (HUT) ke-25 Provinsi Babel, Jumat (21/11/2025).
"Saya Kepala Kepolisian Daerah Provinsi Bangka Belitung, mengucapkan selamat Hari jadi Provinsi Bangka yang Belitung Ke-25. Semoga dengan menginjak usia yang menuju dewasa ini, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung semakin maju dan berdaya saing serta semakin sejahtera," ungkapnya, Kamis (20/11/2025) sore.
"Baik pemerintahnya, masyarakatnya maupun pembangunannya. Sungguhlah enak si buah kurma, banyak dijual di pasar raya, selamat hari jadi Bangka Belitung yang ke-25 bersatu bersama Bangka Belitung yang jaya," tambahnya.
(Bangkapos.com/Adi Saputra)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bangka/foto/bank/originals/20251113-ARAHAN-Kapolda-Kepulauan-Bangka-Belitung-Irjen-Pol-Viktor-T-Sihombing.jpg)