Berita Bangka Barat
PMI Bangka Barat Bertemu Bupati Sampaikan Program dan Solusi Atasi Krisis Darah
Yovita mengatakan, pihaknya memaparkan program kerja PMI kepada Markus karena banyak program yang membutuhkan kolaborasi
Penulis: Riki Pratama | Editor: Hendra
"Nantinya sambil berjalan untuk membuat unit darah kami akan membuat database pendonor terintegrasi dari desa, kelurahan, kecamatan yang terintegrasi PMI sebagai koordinatornya,"katanya.
Sehingga nanti ketika masyarakat membutuhkan darah tinggal menelpon PMI dan pihaknya yang akan mencari darah yang dibutuhkan.
"Kita sedang menggodoknya, ketika sudah siap kami akan sampaikan dan kami akan umumkan kepada masyarakat kita," harapnya. (Bangkapos.com/Riki Pratama)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Berita Bangka Barat
Dua Buaya Muncul di Sungai Jembatan Bik Ribut Desa Sekar Biru Bangka Barat |
![]() |
---|
Haltec Babel Tekankan Urgensi Sertifikasi Halal untuk Dapur Program Mbg di Babel |
![]() |
---|
Ditemukan Dapur Fiktif dan Menu Tak Variatif di Program MBG Bangka Barat, Sekda: Itu Data Lama |
![]() |
---|
Lahan Bekas Tambang Disamping Polres Bangka Barat Seluas 1,8 Hektar Ditanami 30.000 Bibit Jagung |
![]() |
---|
PPPK Paruh Waktu di Kabupaten Bangka Barat Tunggu NIP Keluar dari BKN |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.