Berita Kriminalitas

Tujuh Terdakwa Korupsi BPRS Babel Cabang Toboali Jalani Sidang Perdana, Dakwaan Dibacakan Serentak

Di awal sidang, Ketua Majelis Hakim Mulyadi memberi kesempatan kepada penuntut umum dan PH terdakwa untuk merumuskan metode pembacaan surat dakwaan.

Penulis: Antoni Ramli | Editor: Novita
Bangkapos.com/Anthoni Ramli
Sidang perdana perkara dugaan korupsi pembiayaan Al-Murabahah, pada Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) Bangka Belitung Cabang Toboali, Selasa (15/11/2022). 

"Sehingga atas dasar P21 tersebut penyidik melakukan penahanan kepada tujuh tersangka," lanjutnya.

Maladi menambahkan, ketujuh tersangka tersebut berkasnya sudah lengkap. Kemudian pada saat persidangan nanti, barulah disampaikan motif tindak pidana yang dilakukan ketujuh tersangka.

"Berkasnya telah lengkap. Nanti dibuka di persidangan. Nanti lebih lanjutnya akan kita sampaikan kembali," jelasnya. (Bangkapos.com/Anthoni Ramli)

Sumber: bangkapos.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved