Berita Sungailiat
Harga Bahan Pangan Stabil, Ini Daftar Harga Eceran Bahan Pangan Pokok di Bangka Hari Ini
Untuk bahan pangan pokok di Kabupaten Bangka stabil tidak ada masalah begitu juga harga masih terbilang wajar
Penulis: deddy_marjaya | Editor: Iwan Satriawan
BANGKAPOS.COM, BANGKA-- Berdasarkan data Dinas Pangan dan Pertanian (Panpertan) Kabupaten Bangka pasokan bahan pangan pokok di Kabupaten Bangka stabil yang didatangkan dari luar Pulau Bangka.
"Untuk bahan pangan pokok di Kabupaten Bangka stabil tidak ada masalah begitu juga harga masih terbilang wajar," kata Syarli Nopriansyah Minggu (28/5/2023)
Berdasarkan data per hari Minggu Tanggal 28 Mei 2023 dari Dinas Panpertan adapun harga bahan pangan pokok ditingkat eceran antara lain
1. Beras Premium Rp 14.000/Kg
2. Beras Medium Rp 12.500/Kg
3.Kedelai Biji Kering Rp 11.000/Kg
4. Bawang Merah Rp 48.000/Kg
5. Bawang Putih Bonggol Rp 38.000/Kg
6. Cabai Merah Keriting Rp 34.000/Kg
7. Cabai Besar Hijau Rp 25.000/Kg
8. Cabai Rawit Merah Rp 40.000/Kg
9. Daging Sapi Rp 140.000/Kg
10. Daging Ayam Ras Rp 40.000/Kg
11. Telur Ayam Ras Rp 32.000/Kg
12. Gula Pasir Lokal Rp 15.000/Kg
13. Minyak Goreng Kemasan Rp 17.000/Kg
14. Terigu Curah Rp 11.000/Kg
15. Minyak Goreng Curah Rp 14.000/Kg
Syarli Nopriansyah mengatakan masyarakat bisa mengakses Update data setiap hari di IG Dinas Pangan dan Pertanian Kabupaten Bangka.
"Setiap hari kita update harga harga bang pokok, harga hasil pertanian dan harga hasil perkebunan di pasaran di Kabupaten Bangka," kata Syarli Nopriansyah.(deddy marjaya)
| Ancam Akan Dipukul Jika Tak Diladeni, Ayah di Bangka Terancam 15 Tahun Penjara |
|
|---|
| Ayah di Bangka Tega Nodai Anak Kandung Bertahun-tahun, Berawal dari Memandikan Sewaktu Kecil |
|
|---|
| Pimpin Upacara Hari Pahlawan 2025, Bupati Bangka Fery Insani Ajak Lanjutkan Cita-Cita Perjuangan |
|
|---|
| Ayah di Bangka Tega Rudapaksa Anak Kandung Sendiri di Pondok Kebun Sawit |
|
|---|
| DPRD dan Bupati Bangka Bakal Bentuk Tim Lintas Sektor Usai Koordinasi dengan APH |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/bangka/foto/bank/originals/28052023syarly.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.