Pembunuhan ibu dan anak di Subang
Pengakuan Danu Usai 2 Tahun Bungkam, Ungkap Fakta Baru Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang
Setelah M Ramdanu alias Danu menyerahkan diri kasus pembunuah ibu dan anak di Subang, sejumlah fakta baru terungkap
Penulis: M Zulkodri CC | Editor: fitriadi
Youtube Heri Susanto
Danu dan kuasa hukumnya dari ATS Law Firm, Achmad Taufan saat menjalani pemeriksaan kasus pembunuhan Tuti dan Amalia Mustika Ratu di Polres Subang (Youtube Heri Susanto)
"Danu masuk dibuka kuncinya sama polisi itu juga. Yang masuk di depan kamar mandi, dia nyuruhnya nyiruk air di bak," pungkas Danu.
Diceritakan Danu, ia sempat menguras bak mandi rumah korban karena disuruh oleh oknum banpol tersebut.
Saat itulah Danu menemukan gunting dan cutter yang diduga jadi senjata pelaku membunuh korban.
"Kondisi kamar mandi airnya keruh, cokelat gitu, agak bau juga bau anyir. Pas Danu naik ke dalam bak, sampai ngeruk air juga kan ada bata," ungkap Danu.
"Pas selesai mulai agak surut, di situ mulai keinjek itu gunting, yang keraba (tangan) cutter," sambungnya.(*)
Berita Terkait: #Pembunuhan ibu dan anak di Subang
| Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Seret 3 Polisi, Polda Jabar Cuma Berikan Sanksi Disiplin |
|
|---|
| Hasil Rekontruksi, Terungkap Peran Yosef, Mimin dan Kedua Anaknya di Kasus Pembunuhan di Subang |
|
|---|
| Polda Jabar Temukan Bukti Baru Kasus Pembunuhan di Subang, Ada Bercak Darah Tersangka Baru Mr X |
|
|---|
| SOSOK Mulyana, Adik Yosep Hidayah yang Rumahnya Digeledah Karena Kasus Subang, Pernah Terobos TKP |
|
|---|
| Yosep Belum Mengaku Habisi Tuti dan Putri Kandung, Mimin dan Dua Anaknya Dikenakan Wajib Lapor |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.