Berita Bangka Belitung
Prodi Sosiologi UBB Dukung Pengakuan Identitas Penghayat Kepercayaan Mapor di Bangka
Dukcapil Kabupaten Bangka siap melayani pembuatan Kartu Keluarga (KK), KTP-el, dan Kartu Identitas Anak (KIA) bagi masyarakat ...
Penulis: Andini Dwi Hasanah | Editor: Asmadi Pandapotan Siregar
Istimewa/ Dok Herza
FOTO BERSAMA -- Dosen dan mahasiswa Program Studi Sosiologi Universitas Bangka Belitung (UBB) berfoto bersama warga Mapor, perwakilan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bangka, serta Lembaga Adat Mapor usai kegiatan pengabdian masyarakat bertajuk "Pemberdayaan Orang Mapor melalui Pengakuan Identitas Penghayat Kepercayaan dalam Layanan Publik Prima" di Gebong Memarong, Dusun Air Abik, Kecamatan Belinyu.
Selain itu, tim pengabdi bersama Lembaga Adat Mapor juga akan melakukan penelusuran dan pendataan ke wilayah Tuing, yang diperkirakan masih banyak terdapat penghayat kepercayaan yang belum tercatat secara administratif.
Langkah ini merupakan implementasi konkret dari Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 97/PUU-XIV/2016, guna memastikan masyarakat penghayat kepercayaan mendapatkan hak yang sama dalam layanan publik tanpa diskriminasi. (Bangkapos.com/Andini Dwi Hasanah)
Berita Terkait: #Berita Bangka Belitung
| Resmi, Irjen Pol Viktor T. Sihombing Jadi Kapolda Bangka Belitung, Ini Rekam Jejak dan Karirnya |
|
|---|
| Kemenag Babel Teken MoU dengan Empat Instansi, Perkuat Sinergi Bangun Umat |
|
|---|
| Basarnas Babel Gelar Pelatihan Dasar SAR untuk CPNS, Cetak Personel Tangguh dan Profesional |
|
|---|
| Gubernur Babel Pangkas Anggaran Perjalanan Dinas Luar, Alihkan ke Sektor Perekonomian |
|
|---|
| UBB Dorong Pemanfaatan Sargassum lewat Pelatihan Pembuatan Pelet Ikan di Kayu Arang Babar |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.