TOPIK
Pilkada Bangka Tengah
-
Didit Srigusjaya yang berpasangan dengan H Korari Suwondo berkeinginan keras ingin menyelamatkan kondisi perekonomian masyarakat di Bangka Tengah.
-
Bakal calon Bdan Wakil Bupati, Bangka Tengah, Didit Srigusjaya-H Korari Suwondo melakukan pendaftaran ke KPU Bangka Tengah, Jumat (4/9/2020) siang.
-
Setelah melakukan pendaftaran, Ibnu meminta dukungan dari segala lapisan masyarakat, untuk bekerjasama ke depannya membangun Kabupaten Bangka Tengah.
-
Berbalut kemeja putih serta menerapkan protokol kesehatan Covid-19, Ibnu Saleh-Herry Elfian kompak mengikuti seluruh prosedur pendaftaran.
-
Selain didampingi tokoh masyarakat, tokoh agama dan lainnya, paslon dengan jargon 'Beriman' ini diiringi kelompok rudat.
-
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Bateng, Ibnu Saleh-Herry Erfian, diarak oleh simpatisan menuju KPU Bateng.
-
Rekapitulasi Daftar Pemilih Hasil Pemutakhiran (DPHP) di Kabupaten Bangka Tengah (Bateng) selesai dilakukan di tingkat Panitia Pemungutan Suara (PPS)
-
Rusdi menyebutkan, KPU Bangka Tengah juga telah menerima pemberitahuan secara lisan, perihal kedatangan bakal paslon Ibnu Saleh-Herry Erfian
-
Ibnu Saleh dan Herry Erfian, tak ingin menunda mendataftarkan diri sebagai bakal pasangan calon (paslon) Bupati dan Wakil Bupati Bangka Tengah.
-
Didit Srigusjaya bersama H Korari Suwondo berencana akan mendatangi kantor KPU Bangka Tengah untuk mendaftarkan diri.
-
Bakal Calon Wakil Bupati (Wabup), Bangka Tengah (Bateng), Herry Erfian, mengungkapkan dukungan dari saudara kandungnya, Erzaldi Rosman.
-
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Bangka Tengah (Bateng) beserta seluruh jajaran tingkat kecamatan hingga kelurahan/desa
-
Penambahan TPS juga dipengaruhi oleh adanya pensiunan TNI dan Polri, adanya masyarakat yang pindah jiwa ke Bateng.
-
Pembukaan mulai dari tanggal 14-21 Februari 2020, dimulai dari pukul 09.00 WIB-16.00 WIB setiap harinya. Dan pendaftaran tersebut gratis
-
PKD ini akan dibentuk di 56 desa dan 7 kelurahan yang tersebar di 6 kecamatan di Kabupaten Bateng. Setiap kelurahan/desa nantinya akan ada 1 orang PKD
-
dirinya merasa masih menjadi bagian keluarga KPU Bateng, sehingga dirinya merasa terpanggil untuk ikut berpartisipasi mensukseskan Pilkada di Bateng
-
Selama satu pekan pembukaan penerimaan PPK tersebut, sekitar 124 orang yang terdiri dari enam kecamatan di Bangka Tengah sudah mendaftarkan diri