Berita Pangkalpinang

Tim Buser Naga dan Polsek Belinyu Bekuk Dua Residivis Pencuri Motor

Dua residivis diamankan tim buru sergap (buser) Naga Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polresta Pangkalpinang bersama anggota Polsek Belinyu.

Penulis: Adi Saputra | Editor: M Ismunadi
Istimewa
Pelaku beserta barang bukti bersama tim buser Naga dan anggota Polsek Belinyu, ketika berada di Mapolsek Belinyu usai diamankan. 

"Saat kejadian pelaku saat melintasi rumah korban dengan jalan kaki, melihat sepeda motor korban didepan teras dan kunci motor masih melekat. Pelaku langsung membawa kabur motor milik korban, lalu motornya dibawa ke Belinyu dan disimpan dirumah pelaku Diki," ujarnya.

"Kedua orang pelaku sudah kita amankan beserta barang bukti, guna pemeriksaan lebih lanjut dan mempertanggungjawabkan perbuatan pelaku," tegas AKP Riza. (Bangkapos.com/Adi Saputra)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved