Sosok Wahyu Ferdian, Bupati Cianjur Klarifikasi soal WNA Israel Punya KTP Cianjur, Sebut Palsu
Mohammad Wahyu Ferdian adalah Bupati Cianjur periode 2025-2030. Ia didampingi Wakil Bupati, Ramzi Geys Thebe.
Penulis: Fitri Wahyuni | Editor: Dedy Qurniawan
Nama istri: Najmah Nur Islami
Agama: Islam
Partai politik: Gerindra (2024-sekarang)
Harta Kekayaan
Mohammad Wahyu Ferdian memiliki harta kekayaan mencapai Rp 16 miliar.
Adapun rincian harta kekayaan Wahyu dikutip dari laman Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), yakni :
A. Tanah dan bangunan senilai Rp15.530.890.000, yang mana terdiri dari :
1. Tanah dan bangunan seluas 108 m2/ 120 m2 di Cianjur, hasil sendiri Rp486.000.000;
2. Tanah dan bangunan seluas 732 m2/ 100 m2 di Cianjur, hasil sendiri Rp1.464.000.000;
3. Tanah seluas 1138 m2 di Cianjur, hasil sendiri Rp2.276.000.000;
4. Tanah dan bangunan seluas 1169 m2 / 560 m2 di Cianjur, hasil sendiri Rp2.338.000.000;
5. Tanah dan bangunan seluas 660 m2/ 400 m2 di Cianjur, hasil sendiri Rp1.320.000.000;
6. Tanah seluas 709 m2 di Cianjur, hasil sendiri Rp1.418.000.000;
7. Tanah seluas 402 m2 di Cianjur, hasil sendiri Rp639.180.000;
8. Tanah dan bangunan seluas 495 m2 / 400 m2 di Cianjur, hasil sendiri Rp1.138.500.000;
| Sosok & Kekayaan Elim Tyu Samba, Wakil Walikota Blitar Terjerat Utang Rp 214 Juta untuk Modal Nyaleg |
|
|---|
| Marwan Sebut Penegakkan Hukum Bobrok usai Vonis Bebas Dibatalkan MA, Curhat ke Prabowo Lewat TikTok |
|
|---|
| Menkeu Purbaya Geram Pegawai DJP Tagih Pajak Jam 5 Pagi hingga Ancam Pengusaha: Kasih Sanksi |
|
|---|
| Nasib Bupati Pati Sudewo, Terancam Dimakzulkan Imbas Naikan Pajak 250 Persen, Harta Kekayaan Disorot |
|
|---|
| Harta Kekayaan Menkeu Purbaya, Selisih Jauh dari Anak Buahnya Heru Pambudi, Dibuat Minder Gegara HP |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.