Tim Satpol PP Kabupaten Bangka menemukan 14 unit tambang inkonvensional (TI) jenis sebu saat melakukan razia di lokasi tambang 23, Surya Timur.
Jumat, 29 Oktober 2021
Pemkab Bangka Selatan menyiapkan anggaran Rp9 miliar untuk pembangunan dan mempercantik Ibu Kota Kabupaten Bangka Selatan, yaitu Toboali.
Kamis, 28 Oktober 2021
Bustomi (55), harus lebih bersabar lagi untuk menunaikan rukun Islam kelimanya, yaitu naik Haji.
Kamis, 28 Oktober 2021
Tim Kelambit Buser Polres Bangka membekuk HB alias AR (56) warga Sungailiat, yang diduga melakukan aksi pencabulan terhadap Mawar (11), Senin (25/10).
Rabu, 27 Oktober 2021
Sejumlah tempat isolasi terpadu (Isoter) yang ada di Kabupaten Bangka ditutup sementara.
Rabu, 27 Oktober 2021
Bandara Depati Amir Pangkalpinang, mulai menjalankan ketentuan Surat Edaran Menteri Perhubungan (SE Menhub) nomor 88/2021 sejak minggu (24/10).
Senin, 25 Oktober 2021
Dinas Kesehatan Kabupaten Bangka mengakui kasus DBD di wilayahnya di tahun 2021 ini, hampir ditetapkan menjadi kejadian luar biasa (KLB).
Senin, 25 Oktober 2021
Pemerintah Kabupaten Bangka membuka 29 gerai vaksinasi di sejumlah kecamatan di wilayahnya, Kamis (21/10).
Jumat, 22 Oktober 2021
Pemkab Babar berencana berutang Rp42 miliar untuk merampungkan pembangunan Sport Hall, yang berada di Desa Airlimau, Kecamatan Muntok, Babar.
Jumat, 22 Oktober 2021
Program vaksinasi ini juga melibatkan vaksinator dari Bid Dokkes Polda Babel dan sejumlah Puskemas di Kabupaten Bangka.
Kamis, 21 Oktober 2021
Kabupaten Bangka Selatan kembali turun level II dalam pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) di wilayahnya.
Kamis, 21 Oktober 2021
Satgas Penanganan Covid-19 Kabupaten Bangka Barat mendata dalam dua hari terakhir, tidak ada penambahan jumlah kasus terkonfirmasi positif Covid-19.
Selasa, 19 Oktober 2021
Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga Kabupaten Bangka mulai membuka pembelajaran tatap muka (PTM) terbatas di wilayahnya mulai Senin (18/10).
Selasa, 19 Oktober 2021
Kabupaten Bangka Selatan menerima 9.000 dosis vaksin Covid-19 dari Pemprov Babel, Minggu (17/10).
Senin, 18 Oktober 2021
Dinas Kesehatan dan Polres Bangka telah menyiapkan dua gerai vaksin di Lobi UPT Pasar dan Mobil Binmas di Parkiran UPT Pasar tersebut.
Senin, 18 Oktober 2021
Dana bantuan keuangan untuk partai politik atau dana Banpol di tingkat Provinsi Babel mengalami kenaikan.
Sabtu, 16 Oktober 2021
Ucapan syukur terus terlontar dari bibir Ali Ra Romadoni (51), guru honorer di SMP Negeri 2 Namang, Bangka Tengah, Kamis (14/10).
Jumat, 15 Oktober 2021
Bupati Bangka, Mulkan bersama istri, Yusmiati Mulkan melakukan pencoblosan pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak di TPS 008 Desa Karya Makmur.
Kamis, 14 Oktober 2021
Bupati Basel, Riza Herdavid bakal menerapkan kewajiban bagi pengunjung menunjukkan sertifikat vaksinasi saat masuk ke tempat wisata di wilayahnya.
Kamis, 14 Oktober 2021
Berdasarkan data yang ada, capaian vaksinasi Covid-19 di wilayahnya, saat ini sudah di angka 54 persen.
Rabu, 13 Oktober 2021