TOPIK
Korupsi Tata Niaga Komoditas Timah
-
Kajari Bangka Tengah Padeli pemanfaatan itu menyasar deretan aset sitaan dari terpidana kasus korupsi tata niaga timah Tamron alias Aon
-
Kasus Korupsi Timah 270 T Masih Berbuntut Panjang, Kejari Basel Periksa Pejabat PT Timah dan Mitra
-
Dalam kasus yang merugikan negara hingga Rp 271 triliun, Alwin bersama pihak lain terlibat dalam penerbitan surat perintah kerja (SPK).
-
Aset Harvey Moeis dan Sandra Dewi yang disita terdiri dari mobil mewah, tas branded, perhiasan hingga tanah dan bangunan.
-
Ditangkap pada akhir Maret 2024 lalu, tentu menyisakan kerinduan tersendiri bagi Sandra Dewi lantaran lama tak bertemu suami.
-
Eksekusi tersebut dilakukan setelah vonis 20 tahun penjara yang dijatuhkan kepada Harvey Moeis inkrah
-
Keputusan pencabutan gugatan aset tersebut diumumkan oleh kuasa hukumnya, Andi Saputra, Humas Pengadilan Negeri Jakarta Pusat,Selasa (28/10/2025).
-
Pencabutan perkara ini dilakukan karena Sandra Dewi telah menerima penyitaan aset miliknya yang tercantum dalam putusan Harvey Moeis.
-
Aset Sandra Dewi belum bisa menutupi akibat dari perbuatan suami dalam kasus korupsi tata niaga timah.
-
Barang-barang berharga itu dirampas setelah putusan pengadilan atas kasus Harvey Moeis sudah memiliki kekuatan hukum tetap atau inkrah.
-
Menurut penyidik Kejagung terdapat perbedaan tanggal antara bagian kepala dan bagian bawah akta perkawinan Harvey Moeis dan Sandra Dewi
-
Aset-aset Sandra Dewi yang disita oleh negara sebagai upaya untuk pemulihan kerugian keuangan negara dalam kasus korupsi timah.
-
Argumen Sandra Dewi mengklaim sebagai pihak ketiga beritikad baik aset diperoleh secara sah melalui endorsement, pembelian pribadi, hingga hadiah
-
Penyitaan aset Dewi Sandra tersebut demi membayar uang pengganti atas kerugian negara yang ditimbulkan dari kejahatan sang suami.
-
Sandra Dewi mengeklaim sebagian aset yang disita itu adalah hak miliknya, bukan pemberian Harvey Moeis.
-
Alasannya, kata Sandra Dewi, aset-aset yang disita tersebut hasil kerja kerasnya sendiri bukan pemberian Harvey Moeis.
-
Presiden Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke Bangka Belitung, meninjau pengelolaan barang rampasan negara dan operasi penertiban
-
Pantauan Bangkapos.com, saat ini gudang kosong itu sudah tidak ada lagi aktivitas dengan posisi gerbang yang tertutup.
-
Tim Kejaksaan Agung menyita 42 ribu ton mineral timah, silikon dan monasit senilai Rp216 miliar di gudang mikik Thamron alias Aon.
-
Tim Gabungan Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejagung dikabarkan menggeledah rumah tiga kolektor timah.
-
Kolektor timah ilegal di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tengah menjadi incaran Kejaksaan Agung (Kejagung).
-
Kejagung targetkan kolektor timah ilegal di Babel. Lima smelter disita negara, jalur penyelundupan ditutup sesuai instruksi Presiden Prabowo
-
Presiden Prabowo Subianto memerintahkan TNI, Polri, dan Bea Cukai operasi besar-besaran menutup jalur penyelundupan timah ilegal di Bangka Belitung
-
Jampidsus bersama Satgas PKH menggeledah rumah kolektor timah di Bangka Barat. Operasi ini menindaklanjuti instruksi Presiden prabowo
-
Kejaksaan Agung (kejagung) mengincar keberadaan kolektor timah ilegal yang ada di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung.
-
Dikawal anggota TNI, diduga melakukan penggeledahan tiga rumah kolektor timah besar yang berada di Desa Puput dan Desa Bakit, Kecamatan Parittiga
-
Jampidsus Kejagung RI datang ke Bangka bersama dengan Dirjen Pajak, Dirjen Bea Cukai, Wakil Menteri, serta Satgas Penegakan Hukum
-
Hendry Lie, bos perusahaan smelter timah PT TIN tetap divonis 14 tahun penjara dalam perkara korupsi timah Rp 300 triliun.
-
Fandy Lingga disebut turut menyetujui pembentukan perusahaan boneka untuk mengalirkan dana pembelian bijih timah dari penambang ilegal
-
Kasasi yang diajukan Riza Pahlevi ditolak oleh Mahkamah Agung sehingga eks Dirut PT Timah Tbk ini tetap harus menjalani hukuman 20 tahun penjara.